Pria di Omben Sampang Ditemukan Tewas

- Jurnalis

Senin, 30 Juni 2025 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: potongan video beredar di media sosial, tampak jasad korban tergeletak di tanah lapang di Desa Rapa Daya, (dok. regamedianews).

Caption: potongan video beredar di media sosial, tampak jasad korban tergeletak di tanah lapang di Desa Rapa Daya, (dok. regamedianews).

Sampang,- Seorang pria di Kecamatan Omben, Kabupaten Sampang, Jawa Timur, ditemukan tak bernyawa.

Informasi dihimpun regamedianews, jasad pria itu ditemukan di Dusun Ambulung Desa Rapa Daya.

Muhlis warga setempat mengatakan, mayatnya ditemukan pada Senin (30/6/25) pagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ditemukan sekitar pukul 06:30 wib di tanah lapang,” terangnya kepada awak media ini.

Baca Juga :  Maling Motor Asal Bangkalan Diamuk Warga Sampang

Muhlis mengungkapkan, korban berinisial HF, warga Desa Rapa Daya Kecamatan Omben.

“Jenazah korban tadi langsung dievakuasi menggunakan mobil ambulance puskesmas,” ujarnya.

Menurut keterangan warga di lokasi, jelas Muhlis, jenazah dibawa ke Puskesmas Omben.

“Keluarga korban tadi juga di lokasi,” imbuhnya.

Sementara, Kepala Puskesmas Omben dr.Yuanita, membenarkan jenazah korban dievakuasi ke puskesmasnya.

“Iya benar, tiba di Puskesmas sekitar pukul 09:00 wib,” ujarnya,  Senin (30/6).

Baca Juga :  Dua Pejabat di Sampang Resmi Ajukan Pensiun Dini

Namun meski demikian, ia belum mendapat informasi lebih detail.

“Kebetulan saya ada kegiatan di desa,” ungkap dr.Yuanita, dikonfirmasi melalui pesan whatsappnya.

Terpisah, Kapolsek Omben Iptu Sujinarto, saat dikonfirmasi belum memberikan keterangan detail.

“Maaf, sementara masih di lapangan, nanti jika sudah selesai, saya hubungi,” pungkasnya.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso
Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor
Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan
Musim Hujan, Warga Sampang Diimbau Waspada Banjir
Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir
Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut
Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang
Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 13:48 WIB

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Minggu, 9 November 2025 - 07:29 WIB

Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor

Jumat, 7 November 2025 - 07:38 WIB

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan

Kamis, 6 November 2025 - 18:31 WIB

Musim Hujan, Warga Sampang Diimbau Waspada Banjir

Rabu, 5 November 2025 - 20:36 WIB

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, sampaikan arahannya usai pelantikan DPC PKDI Kabupaten Bangkalan, (dok. regamedianews).

Daerah

PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan

Rabu, 12 Nov 2025 - 17:36 WIB

Caption: korban kecelakaan mendapat penanganan medis petugas Puskesmas Omben didampingi Polantas, (sumber foto: Satlantas Polres Sampang).

Peristiwa

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Rabu, 12 Nov 2025 - 13:48 WIB