Jijik !, MBG di Sampang Ditemukan Ada Belatung

- Jurnalis

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 08:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: tanda panah, seekor belatung yang masih hidup berkeliaran di ompreng MBG, (dok. regamedianews).

Caption: tanda panah, seekor belatung yang masih hidup berkeliaran di ompreng MBG, (dok. regamedianews).

Sampang,- Penerima manfaat Makan Bergizi Gratis (MBG) di Sampang, Madura, Jawa Timur, dibuat geleng kepala.

Pasalnya, menu yang disajikan terdapat seekor belatung tengah berkeliaran dalam ompreng MBG.

Usut diusut, kejadian ini dialami penerima manfaat di SMP Swasta Darus Syahid, Kecamatan Sampang.

Merasa jijik, sontak temuan belatung yang masih hidup itu, divideo melalui camera telepon selulernya.

Dalam video yang beredar, belatung diduga muncul dari irisan mentimun yang tampak busuk.

Baca Juga :  Ketua Permahi Gorontalo Angkat Bicara Soal Agraria di Gorut

“Ternyata ada ulatnya tad, ajelen jriyah tad. Niserrah kanak, addo palang (ternyata ada ulatnya tad, itu berjalan, kasian),” ujar perekam video.

Namun disatu sisi, menu MBG yang disajikan cukup komplit, ada nasi goreng, ayam goreng dilengkapi kerupuk.

Dikonfirmasi, salah satu guru Bidang Kesiswaan SMP Darus Syahid, Mohammad Hasyim, membenarkan kejadian tersebut.

Baca Juga :  Satlantas Polres Sampang; Zebra Semeru 2017, Pelanggar Lalu Lintas Menurun

“Iya benar, ada temuan belatung diduga dari mentimun busuk yang ada di wadah MBG,” ujarnya, Jumat (17/10/25).

Atas kejadian itu, pihaknya langsung melaporkan ke pengelola Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG).

“Sudah kami laporkan ke SPPG_nya, dan respon dari SPPG berjanji akan mengevaluasi kejadian ini,” ungkapnya.

Sementara, hingga berita ini dipublikasikan, upaya konfirmasi terhadap pihak SPPG terus dilakukan.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang
Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon
Puluhan Rumah Warga Sampang Rusak Diamuk Badai
Nelayan Sampang Diimbau Waspada!, Angin Kencang Landa Selat Madura
Mayat Misterius Terapung di Perairan Sampang

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Rabu, 24 Desember 2025 - 04:41 WIB

Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Senin, 22 Desember 2025 - 08:18 WIB

Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB