Seiring Perkembangan Corona, Makam Gusdur Ditutup Untuk Pengunjung

- Jurnalis

Minggu, 15 Maret 2020 - 16:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Edaran Pesantren Tebuireng Jombang

Edaran Pesantren Tebuireng Jombang

Jombang, (regamedianews.com) – Keluarga besar Pondok Pesantren Tebuireng Jombang akhirnya sepakat untuk menutup Kompleks Pemakaman Presiden RI ke 4 KH.Abdurrahman Wahid (Gusdur), mulai Senin (16/3/29) hingga waktu yang belum ditentukan.

Hal itu dilakukan terkait perkembangan kasus Covid-19 yang saat ini mulai meresahkan masyarakat, terutama di Indonesia.

Larangan tersebut terbit hari Sabtu (14/3/20), dan ditandatangani oleh KH.Abdul Hakim Mahfudz selaku oengasuh Pondok Pesantren Tebuireng Jombang.

Baca Juga :  Zona Merah Naik Lagi, LaNyalla Mattalitti: Masalah Zona Merah Ini Jadi Tanggung Jawab Pemda

Selain itu, hasil musyawarah tersebut merupakan tindak lanjut dari surat edaran Pemerintah Provinsi Jawa Timur 443/4616/201.3/2020 perihal kewaspadaan Covid-19, dan Edaran Bupati Jombang yang juga tanggal 13 Maret 2020 Nomor 451.12/350/415.22/2020.

Berikut kutipan isi surat edaran dari Pesanter Tebuireng.

Baca Juga :  Gempar, Di Sumenep Di Guncang Gempa

Pengasuh Pesantren Tebuireng mengambil kebijakan :

1. Menutup semua kunjungan ziarah komplek makam Pesantren Tebuireng terhitung tanggal 16 Maret jam 00:00 WIB sd waktu yang belum ditentukan

2. Berkenaan dengan kebijakan ini kami atas nama keluarga besar Pesantren Tebuireng menyampaikan permohonan maaf yang sebesar-besarnya. (rd)

Berita Terkait

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB