Proses Hukum Kasus Pemerkosaan di Kokop Bangkalan Segera Disidangkan

- Jurnalis

Jumat, 4 September 2020 - 11:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah tersangka kasus pemerkosaan di Kokop, Bangkalan.

Sejumlah tersangka kasus pemerkosaan di Kokop, Bangkalan.

Bangkalan || Rega Media News

Proses hukum 6 pelaku pemerkosaan bergilir di Desa Bendeng Laok, Kecamatan Kokop, Kabupaten Bangkalan, Madura, pada Jumat 26 Juni 2020 lalu terus bergulir.

Kali ini Polres Bangkalan menyerahkan berkas tahap dua kepada Kejaksaan Negeri setempat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasat Reskrim Polres Bangkalan, AKP Agus Sobarnapraja mengatakan, berkas tahap kedua ini menyerahkan barang bukti (BB) dan 6 tersangka ke Kejaksaan Negeri Bangkalan.

Baca Juga :  Kalapas Narkotika Pamekasan Jadi Imam Tarawih

Menurutnya, pelaku pemerkosaan terdapat 8 orang. Hanya saja dua tersangka masih dibawah umur maka disidangkan lebih awal. Kemudian dilanjutkan proses hukum 6 tersangka lainnya.

Berkas tahap II serah terima tersangka dan barang bukti (BB) ke Kejaksaan. Berkas sudah diserahkan sebelumnya dan sudah P21, yang dilaksanakan tadi adalah Tahap II, serah terima tersangka dan BB,” ujar Agus melalui pesan tertulis, Kamis (3/9/2020).

Baca Juga :  Aktivis Sampang Pelototi TPM P3-TGAI Double Job

Sementara itu, Kepala Seksi Tindak Pidana Umum (Kasi Pidum) Kejari Bangkalan, Chairul Arifin mengaku sudah menerima pelimpahan berkas kasus pemerkosaan bergilir oleh enam tersangka tersebut.

Selanjutnya, menurutnya, pihaknya akan melimpahkan berkas tersebut ke Pengadilan Negeri (PN) Bangkalan agar segera disidangkan.

“InsyaAllah dalam waktu dekat perkara tersebut kami limpahkan ke Pengadilan Negeri Bangkalan untuk di Sidangkan,” pungkasnya. (sfn/sms)

Berita Terkait

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu
Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor
Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang
Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan
Nyolong !, Pria Pangelen Sampang Berujung Masuk Bui
Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum
Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !
Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 12:20 WIB

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu

Sabtu, 22 November 2025 - 20:41 WIB

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Jumat, 21 November 2025 - 13:59 WIB

Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan

Kamis, 20 November 2025 - 18:18 WIB

Nyolong !, Pria Pangelen Sampang Berujung Masuk Bui

Rabu, 19 November 2025 - 22:22 WIB

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Berita Terbaru

Caption: press conference, Polres Pohuwato ungkap kasus pertambangan emas ilegal dan tunjukkan barang bukti, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu

Minggu, 23 Nov 2025 - 12:20 WIB

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB