Serap Aspirasi, Janji Walikota Surabaya Dipertanyakan

- Jurnalis

Sabtu, 16 Oktober 2021 - 12:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Sekretaris Komisi A DPRD Kota Surabaya (H. Budi Leksono) saat serap aspirasi.

Caption: Sekretaris Komisi A DPRD Kota Surabaya (H. Budi Leksono) saat serap aspirasi.

Surabaya || Rega Media News

Sekretaris Komisi A DPRD Kota Surabaya dari Fraksi PDI-Perjuangan H. Budi Leksono (Bulek) menggelar reses sidang ketiga tahun 2021 di Jl. Undaan Peneleh Surabaya, Jum’at (15/10/21) malam.

Acara reses yang digelar guna menjaring aspirasi masyarakat tersebut dihadiri oleh Kader dan Partisipan partai PDI-Perjuangan, ketua LPMK serta masyarakat sekitar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pelaksanaan reses yang dibuka dengan ucapan Basmalah itu mengusung tema “Masa Pembangunan Pertama Tahun Anggaran 2021”.

Baca Juga :  Basarnas Turun Tangan Cari Jasad Nelayan Sampang

Pria yang akrab di sapa Bulek tersebut juga memberikan kesempatan masyarakat untuk bertanya, dan ketua LPMK Totok mengungkapkan seputar janji Walikota Surabaya yang belum terealisasi.

Adapun janji yang belum terealisasi yang dibahas mengenai pembangunan dan beasiswa yang selama ini dijanjikan Walikota Surabaya saat kampanye.

Saat itu Bulek berjanji akan menyampaikan aspirasi masyarakat dan akan berkoordinasi langsung dengan Walikota agar janji-janjinya dapat segera terealisasi.

Baca Juga :  KIARA: Presiden Terpilih Wajib Lindungi Masyarakat Pesisir

H. Budi Leksono mengatakan, reses ini dilakukan untuk menjaring aspirasi demi kesejahteraan masyarakat.

“Pada prinsipnya, di forum pelaksanaan reses ini, kami selaku perwakilan rakyat akan menampung semua aspirasi atau keluhan-keluhan masyarakat seperti, kesehatan, pendidikan, kesejahteraan sosial, dan kebudayaan,” terangnya.

“Terkait janji Walikota Surabaya saat kampanye, saya yakinkan akan terealisasi. Hal tersebut dikarenakan sudah masuk sebagai wacana semuanya,” tutupnya.

Berita Terkait

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan
Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah
UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi
Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’
Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama
Didemo PMII, Bupati Bangkalan Sebut Lakukan Pembenahan
Tak Pakai Helm, Dominasi Pelanggar Lalin di Sampang
Rutan Sampang Peduli Anak Warga Binaan

Berita Terkait

Jumat, 25 Juli 2025 - 14:18 WIB

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Juli 2025 - 09:25 WIB

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Kamis, 24 Juli 2025 - 21:48 WIB

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi

Kamis, 24 Juli 2025 - 08:57 WIB

Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’

Rabu, 23 Juli 2025 - 23:12 WIB

Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama

Berita Terbaru

Caption: Pengurus BEM Unira saat menyatakan sikap kekecewaannya terhadap Bupati Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Jul 2025 - 14:18 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang Kamesworo, memberikan buku karya warga binaan kepada Sekdakab Sampang, Yuliadi Setiyawan, (dok. regamedianews).

Daerah

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Jumat, 25 Jul 2025 - 09:25 WIB

Caption: Tim Inafis Polres Pamekasan  melakukan pemeriksaan terhadap korban pembunuhan di Desa Ambeder, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pembunuhan Pria Ambeder Pamekasan

Kamis, 24 Jul 2025 - 23:20 WIB

Caption: Rektor UTM (Prof. Dr. Safi) menyerahkan sertifikat penghargaan kepada Anggota VI Badan Pemeriksa Keuangan RI (Fathan Subchi).

Daerah

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi

Kamis, 24 Jul 2025 - 21:48 WIB

Caption: Achmad Bahri dan Didiyanto kuasa hukum Syamsiyah, saat diwawancara awak media di Pengadilan Negeri Sampang, usai sidang tanggapan JPU soal eksepsi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kuasa Hukum ‘Syamsiyah’: Yakin Terdakwa Dibebaskan

Kamis, 24 Jul 2025 - 20:13 WIB