AKBP Satria Permana Resmi Nahkodai Polres Pamekasan

- Jurnalis

Sabtu, 21 Januari 2023 - 17:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kapolres Pamekasan yang Baru AKBP Satria Permana saat disambut dengan Upacara Pedang Pora.(foto Sohebullah)

Caption: Kapolres Pamekasan yang Baru AKBP Satria Permana saat disambut dengan Upacara Pedang Pora.(foto Sohebullah)

Pamekasan,– Kepolisian Resort (Polres) Pamekasan yang merupakan jajaran Polda Jawa Timur, menggelar upacara pedang pora penyambutan Kapolres Pamekasan yang baru, Sabtu (21/01/2023.

“Yang mana AKBP Satria Permana, menggantikan Kapolres lama yakni AKBP Rogib Triyanto,” tutur Kasi Humas Polres Pamekasan AKP Nining Dyah PS.

Upacara penyambutan Kapolres Pamekasan baru yang dilaksanakan di halaman Mapolres Pamekasan tersebut, diterima oleh jajar kehormatan Sabhara Polres Pamekasan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasi Humas Polres Pamekasan Nining juga mengatakan bahwasanya, rangkaian acara tersebut, disambut dengan upacara Pedang Pora penyambutan Kapolres baru, kemudian disusul dengan laporan kesatuan dari Kapolres lama ke Kapolres baru.

Baca Juga :  KPUD Bangkalan Umumkan DCT Anggota DPRD Bangkalan

“Kemudian apel kesatuan yang diikuti oleh semua Anggota Polres Pamekasan di halaman belakang Polres pamekasan, setelah itu dilanjutkan dengan pamit kenal serta pelepasan Kapolres lama dengan upacara Pedang Pora,” terang Nining.

Dalam kesempatan itu Kapolres Pamekasan Satria Permana mengatakan bahwasanya, ini semua merupakan sebuah perjalanan dan pengabdian.

“Mohon kerjasamanya kepada seluruh jajaran Polres Pamekasan, dan semua Stake Holder dalam pengabdian kita melayani Masyarakat, mari kita bersama-sama menjadikan Kabupaten Pamekasan sebuah Wilayah yang aman, nyaman dan kondusif,” tutur Kapolres Pamekasan Satria Permana.

Baca Juga :  Pelajar Sampang Ditemukan Tak Bernyawa

Sementara dalam kesempatan yang sama AKBP Rogib Triyanto berharap, agar supaya teman-teman Media bisa bekerjasama, bersinergi serta membantu Polres Pamekasan.

“Kebetulan saya dengan Kapolres yang baru adalah satu angkatan, jadi saya berharap sinergi dengan teman media bisa terjalin dengan baik,” harapnya.

Upacara penyambutan Kapolres Pamekasan baru maupun pelepasan Kapolres Pamekasan yang lama, kegiatan upacara tersebut diiringi dengan musik Daerah, yakni Musik Daul lengkap dengan para Penarinya.

Berita Terkait

Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi
HUT TNI Ke-80, Letkol Herik Ungkap Pesan Perpisahan
Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya
Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi
Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada
Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila
Bupati Sampang Launching Dapur SPPG Al-Baghdady
DPRKP Pamekasan Genjot Program Drainase

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 15:43 WIB

Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:11 WIB

Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:11 WIB

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Kamis, 2 Oktober 2025 - 12:18 WIB

Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada

Rabu, 1 Oktober 2025 - 19:59 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila

Berita Terbaru

Caption: Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang, amankan DPO pelaku persetubuhan dan pencabulan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu, Jatanras Sampang Ciduk Pelaku Cabul

Senin, 6 Okt 2025 - 22:08 WIB

Caption: petugas pemadam kebakaran tengah memadamkan api yang melalap gedung SDN Poto'an Daya 2, (dok. regamedianews).

Peristiwa

SDN Poto’an Daya 2 Dilahap Si Jago Merah

Senin, 6 Okt 2025 - 16:21 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman, menikmati MBG bersama guru dan siswa SDI Matsaratul Huda, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi

Senin, 6 Okt 2025 - 15:43 WIB

Caption: pose bersama usai tasyakuran atas dibukanya Kantor PT Surya Haromain Cabang Sampang, (dok. regamedianews).

Bisnis

Surya Haromain Melayani Umroh Murah & Berkah

Senin, 6 Okt 2025 - 13:26 WIB

Caption: suasana kemeriahan grand launching 2BI Yours skincare, di Febria Cafe and Resto, (dok. regamedianews).

Bisnis

‘2BI Yours’ Hadir Ditengah Industri Skincare

Senin, 6 Okt 2025 - 08:05 WIB