Peduli Muslim Rohingnya dan Meriahkan Tahun Baru Islam, PCNU Sampang Gelar Istighosah Bersama

- Jurnalis

Jumat, 22 September 2017 - 12:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Pengurus Cabang Nahdatul Ulama (PCNU) Sampang dalam momentum 1 Muharram 1439 Hijriah menggelar istighosah dan sholat ghaib bersama untuk masyarakat muslim Rohingya yang menderita penindasan di Myanmar.Acara istighosah tersebut di laksankan di Masjid Agung Sampang, Jum’at (22/09/2017).

Sekretaris PCNU Sampang Mahrus Zamroni mengatakan, selain istighosah dan doa bersama PCNU serta Ormas Islam di daerahnya, juga dilakukan kegiatan pengumpulan donasi kemanusiaan untuk umat muslim Rohingnya di Myanmar. Hal ini dilakukan untuk memperbaiki hubungan hijrah habluminallah dan habluminannas.

Baca Juga :  Hasil Pilkada Sampang Diterima MK, Paslon Jihad Dipastikan Melenggang Ke Pendopo Sampang

“Selain mengadakan istighosah bersama di Masjid agung Sampang, kami juga melakukan kegiatan donasi kemanusian untuk masyarakat muslim rohingnya di Myanmar dan tidak lain untuk memperbaiki hubungan hijroh hablumminalloh wa hamblumminannas,” ujarnya.

Baca Juga :  BJAMSOSTEK Madura Gandeng BUMDes Jadi Mitra

Sementara itu Bupati Sampang Fadilah Budiono yang juga ikut hadir dalam acara istighosa bersama tersebut mengungkapkan, pihaknya juga ikut mendukung kegiatan acara dari PCNU Sampang dan semoga harapannya di 1 Muharram atau tahun baru hijrah ini menjadi lebih baik.

“Saya ikut mendukung acara ini dan harapan saya dalam tahun baru islam menjadi lebih baik,” pungkasnya. (mam/har)

Berita Terkait

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB