Mathur-Jayus Luncurkan Konsep “Soddhu’ Mathur”

- Jurnalis

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 13:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: diskusi santai Cabup-Cawabup Bangkalan Mathur dan Jayus bersama kalangan pemuda, (dok. regamedianews).

Caption: diskusi santai Cabup-Cawabup Bangkalan Mathur dan Jayus bersama kalangan pemuda, (dok. regamedianews).

Bangkalan,- Dalam upaya mendekati generasi muda, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bangkalan, Mathur Husyairi dan Jayus Salam, meluncurkan sebuah konsep baru bernama “Soddhu’ Mathur”.

Acara ini berlangsung dalam suasana santai dengan ngopi, sambil berdiskusi tentang isu-isu kompleks yang relevan bagi kawula muda di Kabupaten Bangkalan.

“Ini adalah kali pertama “Soddhu’ Mathur” diadakan, dan rencananya akan berlangsung secara rutin, satu hingga dua minggu sekali, mengundang pemuda dan mahasiswa dengan tema yang bervariasi,” ujar Mathur, Jumat (04/10/24) malam.

Baca Juga :  Nobar Pohon Terkenal, Kapolres Bangkalan: Dari Kalangan Apapun Bisa Masuk Akpol

Mathur Husyairi menjelaskan, forum seperti ini memberikan kesempatan untuk berdialog langsung dengan pemilih yang cerdas dan kritis.

“Forum-forum seperti ini penting, terutama di masa kampanye, karena dapat memberikan umpan balik langsung kepada kami,” ujar Mathur.

Ia menekankan, dialog semacam ini memungkinkan masyarakat untuk mengenal calon pemimpin mereka dengan lebih baik, sekaligus memberi kritik yang konstruktif.

Baca Juga :  Guru di Sampang Dilaporkan, Sekda: Tunggu Hasil Penyidikan

“Kami berkomitmen untuk menjaga keterbukaan jika terpilih sebagai Bupati,” tandasnya.

Ia merencanakan untuk mengadakan forum bulanan, dimana berbagai komunitas dapat menyampaikan aspirasi mereka sesuai dengan bidang masing-masing.

Dengan pendekatan baru ini, diharapkan para pemilih, terutama generasi muda, dapat lebih aktif berpartisipasi dalam proses politik dan pemerintahan, serta memberikan kritik yang selama ini terasa kurang didengar.

“Ini adalah langkah untuk membangun Bangkalan secara partisipatif,” tambahnya.

Berita Terkait

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital
Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 22:48 WIB

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Berita Terbaru

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB