Warga Sumenep Akui Fauzi Sosok Pemimpin Merakyat

- Jurnalis

Rabu, 30 Oktober 2024 - 15:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Achmad Fauzi semasa menjabat Bupati Sumenep saat silaturahmi kepada warganya.

Caption: Achmad Fauzi semasa menjabat Bupati Sumenep saat silaturahmi kepada warganya.

SUMENEP,- Achmad Fauzi Wongsojudo dikenal sosok pemimpin yang merakyat, rendah hati, sederhana dan murah senyum oleh kalangan warga.

Seperti diakui Jalal (60) warga Ganding. Fauzi sangat baik dan tepat, untuk dijadikan sebagai bupati di kabupaten ujung timur Pulau Madura.

Menurutnya, Fauzi memiliki sikap dan sifat yang patut dicontoh oleh pemimpin lain.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Beliau itu sangat sederhana, murah senyum, merakyat, dan sangat baik kepada rakyatnya,” ucap Jalal.

Baca Juga :  Bakal Calon Rektor UTM Deklarasi Damai

Warga Sumenep lainnya, Emilia (26) menilai sikap dan perilaku baik yang dimiliki Fauzi selama ini, memberikan teladan bagi kita semua.

Ia mengaku sebelumnya tidak begitu tertarik soal pemerintahan, kini secara perlahan mulai peduli.

“Tetapi ketika melihat pak Fauzi sering blusukan, bercanda ria dengan warganya, saya senang melihat kepribadian dan gaya kepemimpinannya,” ucap Emilia.

Baca Juga :  H. Supriadi Owner Rokok Makayasa Sabet Penghargaan SMSI Award 2025

Ummul (19) seorang mahasiswi mengungkapkan, sosok merakyat yang dimiliki Achmad Fauzi, menjadi kabar baik bagi seluruh rakyat Sumenep.

“Beliau membuktikan, pemimpin yang peduli pada rakyat masih ada. Bahwa pemimpin yang mau mendatangi rumah-rumah rakyat masih ada,” jelasnya.

Ummul mengatakan, sikap seorang pemimpin adalah gambaran dari kebijakan yang akan dikeluarkan.

“Terbukti, sikap dan kebijakan Achmad dalam memimpin Sumenep, sangat pro rakyat,” pungkasnya.

Berita Terkait

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar
Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba
Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi
HUT TNI Ke-80, Letkol Herik Ungkap Pesan Perpisahan
Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya
Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi
Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada
Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila

Berita Terkait

Selasa, 7 Oktober 2025 - 18:38 WIB

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar

Selasa, 7 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba

Minggu, 5 Oktober 2025 - 12:39 WIB

HUT TNI Ke-80, Letkol Herik Ungkap Pesan Perpisahan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:11 WIB

Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:11 WIB

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Berita Terbaru

Caption: Srikandi dan Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN UP3 Madura, saat kunjungan ke SRMP 29 Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar

Selasa, 7 Okt 2025 - 18:38 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl. Jamaluddin No.2 Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Dipolisikan

Selasa, 7 Okt 2025 - 16:38 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi, sampaikan sambutan saat pembukaan kegiatan informasi dan edukasi advokasi P4GN, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba

Selasa, 7 Okt 2025 - 14:10 WIB

Caption: Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang, amankan DPO pelaku persetubuhan dan pencabulan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu, Jatanras Sampang Ciduk Pelaku Cabul

Senin, 6 Okt 2025 - 22:08 WIB

Caption: petugas pemadam kebakaran tengah memadamkan api yang melalap gedung SDN Poto'an Daya 2, (dok. regamedianews).

Peristiwa

SDN Poto’an Daya 2 Dilahap Si Jago Merah

Senin, 6 Okt 2025 - 16:21 WIB