Banyak Tak Teraliri Listrik, Ini Yang Dilakukan PLN Rayon Sampang

- Jurnalis

Rabu, 6 Desember 2017 - 07:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Perusahaan Listrik Negara (PLN) Rayon Sampang, Madura, memperluas jaringan listrik. Sebab, pada tahun 2017 ini, PLN mulai membangun jaringan listrik untuk 30 dusun yang tersebar di semua Kecamatan yang ada di Kabupaten Sampang.

Manajer PLN Rayon Sampang, Umar Solehan mengatakan, pihaknya membangun jaringan listrik berdasarkan usulan dari masyarakat setempat.Pemasangan jaringan pada 30 dusun ini ditarget selesai pada 15 Desember.

Baca Juga :  Finishing Rutilahu, Dansatgas TMMD Sampang Apresiasi Semangat Warga

“Kami mencatat masih tersisa kurang lebih 50 dusun yang belum teraliri jaringan listrik, namu kami menargetkan pada 2019 akan selesai 100 persen,” ujarnya, Rabu (06/12/2017).

Umar menambahkan, untuk melakukan pemenuhan pemerataan kebutuhan listrik, pada tahun ini sedikitnya 500 kepala keluarga (KK) yang masuk dalam program pemasangan listrik baru prabayar digratiskan oleh pemerintah daerah setempat.

Baca Juga :  Diduga Proyek Siluman Disepanjang Jalan Samadua Aceh Selatan Dikeluhkan Warga

“Mereka yang mendapatkan pemasangan listrik gratis tersebut adalah warga miskin yang benar-benar masuk dalam basis data terpadu di bantu dari APBD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah, red) Pemerintah Kabupaten Sampang,” pungkasnya. (zis/har)

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru