Jadi Pelaku Curanmor, Dua Pria di Sumenep di Tangkap Polisi

- Jurnalis

Kamis, 25 Mei 2017 - 06:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Gambar

Ilustrasi Gambar

Ilustrasi Gambar

Sumenep, (regamedianews.com) – Maraknya sering kali terjadi pencurian motor dibeberapa wilayah di pulau madura nampaknya sangat meresahkan masyarakat, namun dalam hal ini Kepolisian Sektor Gayam, Pulau Sapudi, Sumenep, berhasil mengamankan dua orang terduga pelaku tindak pidana pencurian kendaraan bermotor (curanmor) asal kepulauan setempat.

Dua pelaku diantaranya berinisial MR (33 th) asal warga Desa Sukarame, dan AR (27 th) warga Desa Karang Tengah, Kecamatan Gayam, Pulau Sepudi. Mereka berhasil diamankan petugas kepolisian saat berada di pulau tersebut.

Baca Juga :  Satu Perwira Polres Sampang Dimutasi

Kasubag Humas Polres Sumenep, AKP Suwardi menjelaskan, Kronologis penangkapan dua pelaku berawal dari hasil penyidikan tim Resmob Polsek Gayam.

“Pertama yang ditangkap adalah AR, setelah melakukan introgasi AR mengaku tidak sendirian saat melakukan pencurian” ujar Suwardi, Kamis (25/05/2017).

Menurutnya, lanjut Suwardi, pelaku dibantu temannya yang bernama MR, oleh karena itu tim Resmob dan Shabara juga memburu dan mengamankan MR. Sedangkan AR diduga sebagai pelaku utama, sedangkan MR ikut serta membantunya.

Baca Juga :  Karaoke Wiraraja Pernah Ditutup Paksa, Satpol PP Pamekasan Ngaku Kecolongan

“Saat ini, keduanya diamankan di Mapolsek Gayam untuk menjalani proses hukum sebelum dilimpahkan ke Polres Sumenep. Keduanya kini sudah ditetapkan sebagai tersangka dan kasus ini masih terus dikembangkan,” pungkasnya. (*)

Berita Terkait

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan
Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang
Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah
Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu
Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap
Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka
Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga
Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 21:08 WIB

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:12 WIB

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:06 WIB

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:08 WIB

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB