Dinsos Sampang Salurkan 105 Hewan Qurban

- Jurnalis

Kamis, 31 Agustus 2017 - 04:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Hari raya Idul Adha 1438 Hijriyah, Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Sampang salurkan 105 hewan qurban ke beberapa Lembaga, Yayasan, Masjid dan Musolla se-Kabupaten Sampang dengan total anggaran Rp. 525.250.000, Kamis (31/08/2017).

Menurut Kepala Dinsos Sampang Amiruddin melalui Kepala Bidang (Kabid) Pemberdayaan Sosial Dinsos Sampang Insriyani Krisnawati mengatakan, pada hari raya Idul Adha 1438 Hijriyah kali ini, Pemerintah Kabupaten Sampang melalui Dinsos setempat menganggarkan dana untuk hewan qurban berasal dari APBD (Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah) Tahun 2017 sebesar Rp. 525.250.000. Dana tersebut digunakan untuk pembelian 20 ekor Sapi dan 85 ekor Kambing.

Baca Juga :  Pastikan C6 Telah di Disbrusikan, KPU Sampang Pantau Pendistribusian di Desa Jelgung Robatal

“Dinsos Sampang mengalokasikan Dana Pembelian hewan qurban Idul Adha 1438 H, sebesar Rp. 525.250.000. untuk 20 ekor sapi dan 85 ekor kambing” terangnya, Kamis (31/08).

Lebih lanjut Insriyani mengatakan, sementara dari harga satuan ekor sapi Rp. 15.000.000, sedangkan harga satuan ekor kambing Rp. 2.650.000 dan pengadaan paket hewan qurban tersebut di peroleh CV. Durian Bangkit.

Baca Juga :  Sebagai Penunjang Kesmas, Dinkes Sampang Alokasikan Pembelian Mobil Promkes

“harga satuan ekor Sapi Rp. 15.000.000., dan Kambing Rp. 2.650.000”, jelasnya.

Insriyani berharap bantuan hewan qurban tersebut tersalur sesuai dengan sasaran terutama kepada keluarga kurang mampu.

“bantuan hewan qurban bisa memberikan kesejahteraan bagi umat yang kurang mampu,” pungkasnya. (adi)

Berita Terkait

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital
Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga
Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 22:48 WIB

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:52 WIB

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:19 WIB

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Berita Terbaru

Caption: petugas kesehatan tengah memberikan pelayanan cek kesehatan kepada warga, dalam kegiatan CKG yang digelar PCNU Sampang, (dok. foto istimewa).

Sosial

PCNU Sampang Gandeng Dinkes Layani Kesehatan Masyarakat

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB