Tak Lulus Seleksi Administrasi, Ratusan Pendaftar PPS di Pamekasan Gugur

- Jurnalis

Senin, 30 Oktober 2017 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Sebanyak 1.330 pendaftar Panitia Pemungutan Suara (PPS) dalam Pilkada Pamekasan 2018 mendatang, namun dari jumlah sekian yang mendaftar, sudah ratusan peserta yang gugur secara tersendiri, hal itu dipicu lantara banyaj yang tak lulus seleksi administrasi.

Ketua Komisi Pemilihan Umun (KPU) Kabupaten Pamekasan, Madura, Moh. Hamzah menyebutkan, dari 1.330 pendaftar PPS untuk Pilkada 2018, hanya 1.140 pelamar yang berkas lamarannya dinyatakan memenuhi persyaratan.

Baca Juga :  Bupati Sampang Lantik Direktur PDAM dan PT GSM

“Jadi sisanya dinyatakan gugur, yakni 190 pendaftar yang tidak lolos administrasi, sehingga secara otomatis gugur dan tidak bisa mengikuti tes tulis yang kami gelar hari ini,” jelasnya, Senin (30/10/2017).

Menurut Hamzah, dari jumlah peserta yang bisa mengikuti tes tulis nantinya akan dijaring kembali melalui tes wawancara, hingga tersisa 567 pelamar yang akan ditetapkan sebagai anggota PPS, karena dalam aturannya setiap desa anggota PPS ditentukan sebanyak 3 orang.

Baca Juga :  Zawawi Imron; Perlu Orang Yang Miliki Kreatifitas Untuk Mengangkat Potensi Madura

“Dari 189 desa dan kelurahan di Pamekasan, maka akan ada 567 orang dipilih sebagai anggota PPS. Sedangkan tes wawancaranya akan dilaksanakan pada Kamis, 2 November 2017 nanti,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB