Tak Sesuai Kebutuhan Operasional, PDAM Pamekasan Berencana Naikkan Tarif

- Jurnalis

Jumat, 10 November 2017 - 08:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Pamekasan, Madura, berencana menaikkan tarif dasar pada 2018 mendatang. Hal ini dikatakan Direktur PDAM Pamekasan, Agoes Bachtiar.

Menurutnya, rencana kenaikan tarif dasar tersebut untuk menyesuaikan dengan kebutuhan operasional yang semakin meningkat.

“Karena biaya operasional pelayanan PDAM meningkat, makanya kami berencana menaikkan tarif. Tapi, rencana ini masih akan dikaji ulang bersama dengan dewan,” ujarnya, Jum’at (10/11/2017).

Namun, lanjut Agoes, hal ini hanya berdasarkan hasil kajian internal PDAM, sudah sewajarnya tarif air yang Rp 2.500 naik, karena tidak sebanding dengan biaya operasional untuk pelayanan.

Baca Juga :  Gelar Pasukan, Polres Bangkalan Menjamin Keamanan Dan Kelancaran Lalulintas Mudik Lebaran

“Rencana kami, tarif itu akan naik sebesar 30 persen. Jika nanti DPR setuju dengan usulan kami ini, maka kenaikan ini diperkiraan baru bisa diterapkan pada Januari 2018 mendatang,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Minggu, 23 November 2025 - 23:45 WIB

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB