3.182 Personel Siap Amankan Pilbup Pamekasan Dan Pilgub Jatim

- Jurnalis

Senin, 8 Januari 2018 - 05:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Untuk pengamanan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Pamekasan yang akan digelar pada bulan Juli 2018 mendatang, sebanyak 3.182 personel sudah disiapakan oleh petugas keamanan dan Pemerintah setempat.

Informasi yang dihimpun regamedianews.com, jumlah personel tersebut meliputi TNI, Polri, Dinas Perhubungan (Dishub), Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Linmas. Selain untuk pengamanan Pilkada Pamekasan juga dalam rangka pengamanan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur.

Baca Juga :  KPUD Bangkalan; PKPI Terancam Dicoret Dari Pileg 2019

“Kami sudah melakukan gelar pasukan untuk mengecek kesiapan personel dan kelengkapan sarana prasarana polri beserta unsur terkait,” terang Kapolres Pamekasan, AKBP Teguh Wibowo, Senin (08/01/2018).

Teguh menambahkan, pihaknya optimis bisa melaksanakan pengamanan pilkada dengan baik meskipun terdapat sejumlah kecamatan yang dianggap rawan. Tetapi yang pasti partisipasi masyarakat sangat dibutuhkan dalam menjaga kondusifitas di lapangan.

Baca Juga :  Universal Coverage Jamsostek Bangkalan Terbesar di Madura

“Dengan kekuatan personel yang ada, saya kira dan mudah-mudahan tercover semua, artinya hal-hal yang dikhawatirkan bisa kita amankan,” pungkasnya. (mad)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Berita Terbaru

Caption: Jakfar Sodiq kuasa hukum Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, pose di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Jan 2026 - 19:59 WIB

Caption: anggota kepolisian hendak mengevakuasi tengkorak manusia yang ditemukan di Dusun Gayam Desa Tambaan Camplong, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Jan 2026 - 17:11 WIB

Caption: jenazah Safi'ih seorang kakek yang tewas terbakar ditutupi kain sebelum dimakamkan, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Jan 2026 - 16:00 WIB

Caption: potongan video amatir, tulang tengkorak manusia dilakukan pemeriksaan awal di ruang mayat RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Peristiwa

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Rabu, 21 Jan 2026 - 14:58 WIB