Lepas Tugas Bupati Sampang H. Fadhilah Budiono, Minta Maaf ke Seluruh Masyarakat

- Jurnalis

Senin, 26 Februari 2018 - 23:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Acara lepas tugas H. Fadhilah Budiono sebagai Bupati Sampang yang ke tiga kali dengan masa bhakti 2013 – 2018, tidak lupa pihaknya meminta maaf kepada seluruh masyarakat Kabupaten setempat, permintaan maaf itu dilakukan karena masa tugas Bupati yang terkenal merakyatnya ini berakhir Senin (26/02/2018).

Ucapan minta maaf tersebut disampaikan langsung H. Fadhilah Budiono di acara lepas tugas kepemimpinan di Pendopo Bupati setempat. Senin malam, (28/02).

“Rasanya berat untuk meninggalkan Kabupaten Sampang tercinta ini, namun apa daya, memang waktunya untuk berpisah secara tugas dan jabatan sebagai Bupati. Dan malam ini (27/02) saya bersama keluarga minta maaf ke semua staf yang selalu membantu saya, Forpimda, OPD dan khususnya seluruh masyarakat Kabupaten Sampang,” ungkapnya.

Lebih lanjut Fadhilah Budiono menyampaikan, bahwa dengan tugas dan kerjasmanya Staf, OPD,  Forpimda dan masyarakat kabupaten pihaknya bisa membangun Kabupaten Sampang menjadi lebih baik.

Baca Juga :  Kapolda Jabar Cek Logistik Pemilu di Wilayah Polres Cimahi

“Kami yakin, tanpa bantuan dan kerjasama para Staf, Pimpinan Opd, Forpimda dan masyarakat pembangunan di kabupaten Sampang tidak akan berjalan dengan baik. Kami ucapkan terimakasih banyak atas dukungan dan do’a yang telah diberikan,” tuturnya.

Sementara Sekretaris Daerah Kabupaten Sampang Phutut Budi Santoso mengatakan, Pihaknya bersama Staf,  Pimpinan OPD, Forpimda dan masyarakat merasa kehilangan. H. Fadhilah Budiono (Bupati Sampang, red) adalah sosok pemimpin yang sangat dekat dengan rakyat juga tidak pernah membeda-bedakan antara semua rakyat.

“Saya bersama masyarakat merasa sangat kehilangan, juga kagum atas kepemimpinannya yang tidak pernah membeda-bedakan lapisan masyarakat juga tidak kenal lelah, suka merakyat dan banyak di sukai rakyat Sampang. Kami ucapkan terima kasih atas arahan dan bimbingannya selama menjabat Bupati Sampang karena sungguh berarti dan bermanfaat bagi kami khususnya masyarakat Kabupaten Sampang,” ucapnya.

Baca Juga :  Innalillahi... Ulama' Sampang Kiai Zubaidi Tutup Usia

Dikesempatan yang sama, Dandim 0828 Sampang Kapten Inf Indrama Bodi menyampaikan, juga berterimakasih serta bangga dengan kepemimpinan H. Fadhilah Budiono yang biasa di sebut Datuk. Menurutnya, Pak Datuk tersebut adalah sosok yang fenomena dan tidak kenal lelah, sebingga pantas menjadi Bupati tiga kali.

Sementara Kapolres Sampang AKBP Budi Wardiman mengatakan, pihaknya mengapresiasi atas kepemimpinannya, karena ia satu-satunya orang pertama di Indonesia yang menjabat sampai tiga kali menjadi Bupati.

Kejari Sampang Dr. Setyo Utomo menambahkan, pihaknya selama empat bulan mengenal sosok H. Fadhilah Budiono seperti orang tuanya sendiri. Di malam lepas tugas ini H. Fadhilah Budiono tidak perlu kemana-mana karena sudah ada di mana-mana. Semoga harapan, cita-cita dan pikirannya sangat dibutuhkan oleh masyarakat. (Adi/Adv)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB