Marak Model Kampanye Hitam di Medsos, Panwaslu Pamekasan Sarankan Timses Paslon Lapor Polisi

- Jurnalis

Senin, 16 April 2018 - 07:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) tidak memiliki kewenangan untuk menindak pelaku penyebar kampanye hitam atau black campaign di media sosial (medsos). Hal ini dikatakan Ketua Panwaslu Pamekasan Abdullah Saidi.

Menurutnya, Pasnwaslu hanya bisa mengawasi dan bertindak jika menemukan kampanye hitam yang dilakukan akun resmi pasangan calon (Paslon) yang telah didaftarkan ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan.

Baca Juga :  Hotel Menjamur Di Sampang, Ternyata Hanya Empat Yang Berijin Lengkap

“Kami menyarankan timses Paslon melaporkan ke polisi jika ada pelaku penyebar kampanye hitam di luar akun resmi Paslon,” ujarnya, Senin (16/04/2018).

Panwaslu telah mengawasi ketat akun-akun resmi milik Paslon yang digunakan untuk berkampanye melalui medsos. Selama ini akun tersebut belum ditemukan pelanggaran.

Baca Juga :  Proyek Jalan Lingkar Wijaya Kusuma Disorot DPRD Sampang

“Kami sudah mengintruksikan Panwas dari tingkat Kecamatan hingga Desa untuk mengawasi black campaign di Medsos,” tandasnya.

Diberitakan sebelumnya, belakangan ini model kampanye hitam menyebar luas di medsos, utamanya Facebook. Kampanye hitam tersebut ditujukan kepada Paslon Badrut Tamam-Raje (Berbaur) dan Kholilurrahman-Fathor Rohman (Kholifah). (man)

Berita Terkait

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terbaru

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Selasa, 6 Jan 2026 - 16:07 WIB

Caption: Sekretaris Satgas MBG Kabupaten Sampang, Sudarmanta, saat diwawancara awak media, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Jan 2026 - 14:04 WIB

Caption: Komisi II DPRD Pamekasan saat sidak Sentra Batik Kalampar yang mangkrak, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Selasa, 6 Jan 2026 - 08:52 WIB