Angka Perceraian di Pamekasan Meningkat, Jumlah Janda Bertambah

- Jurnalis

Senin, 23 April 2018 - 07:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Angka perceraian di Kabupaten Pamekasan, setiap tahunnya cukup tinggi. Terhitung sejak Januari hingga April 2018 ini saja sudah tercatat sebanyak 430 Pasangan Suami Istri (Pasutri) yang mengajukan gugat cerai di Pengadilan Agama (PA) setempat.

Wakil Panitera PA Pamekasan, Rafiah mengatakan, dari jumlah 430 pasutri yang gugat cerai tersebut, 200 di antaranya telah menjalani putusan di instansinya. Sebagian besar faktor pasutri yang gugat cerai adalah perselingkuhan dan Media Sosial (Medsos).

Baca Juga :  KPU Sampang Lantik 1 Anggota PPK

“Sementara 230 sisanya sedang dalam proses sidang dan berpotensi untuk diputus cerai. Penyebab dari terjadinya perceraian diantaranya karena perselingkuhan dan penyalahgunaan medsos,” terangnya, Senin (23/04/2018).

Rafiah menjelaskan, pada tahun 2017 angka perceraian di bumi Gerbang Salam menembus angka 1.300. Artinya sudah ada 1.500 janda hingga April tahun 2018 yang menganggur tanpa pasangan.

Baca Juga :  Mahasiswa UNIRA Pamekasan Gelar Bimbingan BUMDES

“Bahkan kalau seluruh kasus perceraian yang masuk hingga April diputus akan mencapai angka 1.730 janda. Apalagi hingga akhir tahun 2018 yang kecenderungannya akan bertambah,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:40 WIB

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan gelar rakerda, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB

Caption: realisasi program perbaikan RTLH ditandai dengan penyerahan secara simbolis Bupati Sumenep kepada warga penerima manfaat di Desa Gelugur, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Daerah

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:40 WIB

Caption: Jakfar Sodiq kuasa hukum Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, pose di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Jan 2026 - 19:59 WIB