Curah Hujan Menurun, Petani di Sumenep Mulai Tanam Benih Tembakau

- Jurnalis

Selasa, 1 Mei 2018 - 07:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Selama satu bulan terakhir ini hujan di Kabupaten Sumenep Madura mulai menurun. Hal itu membuat sebagian petani tembakau di Kecamatan Pasongsongan, mulai menebar benih tembakau.

Salah seorang petani asal Desa/Kecamatan Pasongsongan, Bahri mengatakan, petani didaerahnya sudah banyak yang menebar benih tembakau untuk persiapan menanam pada musim tembakau tahun ini.

“Menangkar benih tembakau memang menjadi rutinitas tahunan petani disini. Bahkan seperti menjadi kewajiban, sebab memiliki nilai rupiah tinggi yang bisa meningkatkan ekonomi masyarakat,” ujarnya, Selasa (01/05/2018).

Menurutnya, sejak ditebar, benih tembakau itu bisa dipindah tanam ke ladang setelah berumur minimal 1,5 bulan dalam kondisi cuaca normal. Biasanya, harga bibit tembakau per seribu pohon mencapai Rp 15-25 ribu. Perawatan penangkaran benih tembakau ini memerlukan ketelatenan karena mudah mati.

Baca Juga :  Ulama' Sampang Doakan Mendiang Perempuan Inspiratif

“Kalau sampai terkena hujan, bisa mati seketika, apalagi benih-benih itu masih kecil. Saya berharap, kondisi cuaca ke depan berjalan normal sesuai kebutuhan tanaman tembakau. Sebab, menanam tembakau itu, petani memerlukan biaya banyak dan kerja ekstra,” pungkasnya. (sap)

Berita Terkait

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Jumat, 14 November 2025 - 19:53 WIB

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi.

Hukum&Kriminal

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Sabtu, 15 Nov 2025 - 16:52 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 Nov 2025 - 11:34 WIB