DPR Imbau Warga Pamekasan Tak Takut Kembalikan Rastra Berkualitas Jelek

- Jurnalis

Selasa, 1 Mei 2018 - 04:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Diimbau kepada masyarakat agar tidak takut atau enggan mengembalikan Beras Sejahtera (Rastra) kepada Bulog apabila kualitasnya jelek. Hal ini dikatakan Ketua Komisi IV DPRD Pamekasan, Sahur Abadi.

Menurutnya, pemerintah harus menyalurkan bantuan rastra yang layak konsumsi. Tidak sekadar menunaikan kewajiban menyalurkan bantuan tanpa memikirkan hak kemanusiaan para penerima manfaat.

Baca Juga :  Warga Ranuyoso Lumajang Temukan Bayi Dalam Kardus

“Masyarakat yang mendapatkan rastra tidak layak konsumsi karena kualitasnya jelek, jangan takut untuk mengembalikan ke Bulog. Karena masyarakat berhak menuntut haknya juga,” tandasnya, Selasa (01/05/2018).

Sahur meminta Bulog tidak sembarangan dalam mendistribusikan rastra kepada masyarakat, apakah layak konsumsi atau tidak. Pernyataan ini seiring adanya insiden pengembalian rastra oleh warga Desa Panglegur Kecamatan Tlanakan lantaran kualitasnya jelek alias tidak layak konsumsi beberapa waktu lalu.

Baca Juga :  LMC; Selamat Ulang Tahun Untuk Pak Nyalla

“Kami minta agar kejadian ini tidak terulang kembali, bagaimana masyarakat kurang mampu benar-benar diperhatikan. Saya kira kejadian ini tidak hanya terjadi di Desa Panglegur, tetapi di desa lainnya juga begitu, tapi masyarakat tidak berani mengembalikan,” ucapnya. (man)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB