Selama Ramadhan, Polres Sampang Tingkatkan Keamanan dan Kenyamanan Pada Masyarakat Dengan Cara Ini

- Jurnalis

Jumat, 18 Mei 2018 - 07:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Untuk memberikan rasa nyaman dan aman dalam melaksanakan ibadah selama bulan suci ramadhan, Satuan Sabhara Kepolisian Resort (Polres) Sampang melakukan penjagaan ditempat shalat tarawih di berbagai masjid.

Kasat Sabhara Polres Sampang, AKP Bambang Sugiyarto mengatakan, patroli dan pengamanan dilakukan demi menjaga dan menciptakan situasi selalu aman dan kondusif saat umat muslim melaksanakan ibadah.

Baca Juga :  Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

“Patroli di tempat ibadah ini untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga yang sedang menunaikan ibadah salat terawih,” ujarnya, Jum’at (18/05/2018).

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Menurut Sugiyarto, selain di tempat ibadah, pihaknya juga melakukan patroli keliling keberbagai titik pemukiman warga, terutama ditempat-tempat yang kerap kali tejadinya tindakan kriminal.

“Patroli, juga untuk mencegah terjadinya tidak kejahatan, karena masyarakat sedang meninggalkan rumahnya untuk salat tarawih,” imbuhnya. (har/adi)

Berita Terkait

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:08 WIB

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto didampingi Kasat Resnarkoba dalam press conference, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB