BPBD Pamekasan Belum Bisa Pastikan Jumlah Daerah Kekeringan

- Jurnalis

Senin, 28 Mei 2018 - 08:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala BPBD Pamekasan, Akmalul Firdaus saat ditemui diruang kerjanya, Jl. Jokotole, No 143 

(Doc Foto; Muhammad Abror)

Kepala BPBD Pamekasan, Akmalul Firdaus saat ditemui diruang kerjanya, Jl. Jokotole, No 143 (Doc Foto; Muhammad Abror)

Kepala BPBD Pamekasan, Akmalul Firdaus saat ditemui diruang kerjanya, Jl. Jokotole, No 143
(Doc Foto; Muhammad Abror)

Pamekasan, (regamedianews.com) – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pamekasan belum bisa memastikan jumlah daerah rawan kekeringan pada musim kemarau 2018.

Dikonfirmasi Kepala BPBD Pamekasan, Akmalul Firdaus mengatakan, bahwa pihaknya saat ini masih melakukan kajian tentang titik daerah rawan kekeringan musim kemarau 2018.

Baca Juga :  26 Desa di Sampang Dapat Pisew Senilai Rp 7,8 Milyar

“Kemungkinan besar jumlahnya tidak jauh beda dengan tahun-tahun sebelumnya,” ungkapnya, Senin (28/05/2018).

Firdaus menambahkan, jika dalam waktu dekat pihaknya akan mengeluarkan surat keterangan siaga darurat bencana kekeringan dan status tanggap bencana kekeringan.

Baca Juga :  Peringati Hari Guru Nasional & HUT PGRI Ke 72, "Guru Profesional dan Sejahtera Untuk Pendidikan Berkwalitas"

“Tinggal menunggu hasil kordinasi yang sedang kami lakukan dengan BMKG dan Bupati,” tangkasnya. (bor)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:09 WIB

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:40 WIB

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Berita Terbaru

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: ilustrasi Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan gelar rakerda, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB

Caption: realisasi program perbaikan RTLH ditandai dengan penyerahan secara simbolis Bupati Sumenep kepada warga penerima manfaat di Desa Gelugur, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Daerah

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:40 WIB