Cegah Terjadinya Kriminal, Polisi Gandeng Mahasiswa Patroli Keliling

- Jurnalis

Kamis, 31 Mei 2018 - 01:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Untuk meminimalisir terjadinya tindakan kriminal di wilayah hukum Polres Bangkalan, Kapolsek Kamal bersama tim dan perwakilan mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura (UTM) melakukan patroli keliling di sekitar kampus setempat, Rabu (30/05/2018).

Kapolsek Kamal AKP Sudaryanto mengatakan, kegiatan patroli dilakukan untuk memberikan sosialisai pencegahan agar pencurian yang sasarannya barang-barang milik mahasiswa, yang selama ini sering terjadi dapat diminimalisir.

“Giat patroli kami lakukan setelah sholat terawih, kami menghampiri mahasiswa atau mahasiswi yang lagi ngumpul dan memberikan imbauan agar lebih waspada terhadap barang bawaannya yang berharga,” terangnya.

Menurutnya, kegiatan tersebut sudah dikonsep sejak dua bulan yang lalu. Pihaknya berharap kepada masyarakat agar saling mengingatkan terkait keamanan dalam menjaga barang berharga yang dimiliki.

“Kami berharap semua elemen masyarakat dan mahasiswa bersinergi bersama-sama agar kejadian percurian yang pernah terjadi ini tidak terulang kembali,” harapnya.

Baca Juga :  JCW Laporkan Oknum Polisi ke Polda Jatim

Sementara dikesempatan yang sama Wakil Presiden mahasiswa Universitas Trunojoyo, Badrus mengatakan, bahwa setiap kejahatan akan terus terjadi. Oleh karena itu, harus menjadi polisi sendiri.

“Himbauan untuk semua mahasiwa UTM jangan biarkan dan memberikan peluang bagi kejahatan dalam bentuk apapun. Malam ini kami bekerja sama dengan kepolisian memberikan himbauan kepada seluruh mahasiswa untuk lebih berhati hati,” pungkasnya. (sbd)

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
Nyolong !, Pria Pangelen Sampang Berujung Masuk Bui
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 19:39 WIB

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 November 2025 - 13:59 WIB

Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB