“SATO IWEN” Ikuti Perlombaan Ternak Itik Tingkat Provinsi Jawa Tengah

- Jurnalis

Sabtu, 2 Juni 2018 - 08:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pati, (regamedianews.com) – Dalam rangka memeriahkan perlombaan yang diselenggarakan oleh Peternakan Itik tingkat Provinsi Jawa Tengah, Babinsa Desa Langgenharjo Kopda Supriyadi bersama Kelompok ternak itik “SATO IWEN”, menerima tim penilai lomba, Sabtu (02/06/2018).

Dalam perlombaan peternakan itik tersebut ada beberapa kriteria yang menjadi penilaian, diantaranya itik petelur, itik konsumsi, penetasan telur, penangkaran itik, produksi telur asin dan peternakan tumpangsari.

Baca Juga :  Delapan Hari Hilang Warga Asal Surabaya Di Temukan Membusuk Di Bibir Pantai Bangkalan

Sementara untuk tim penilaian lomba terdiri tim penilai dari tingkat Provinsi Jawa Tengah, yakni drh. Priyono, drh. Juwanto, Kepala Dinas Peternakan Propinsi setempat Ir. Wariyanto.

Sekedar diketahui, ajang perlombaan peternakan itik itu turut dihadiri jajaran Forkopimda Pati meliputi Wakil Bupati Pati H. Saiful Arifin, Danramil 06/Kapten Kav Bambang Sugiatmiko dan Kapolsek Margoyoso AKP Amlis Chaniago.

Baca Juga :  RSUD Bangkalan Dapat Bantuan PCR Dari Provinsi Jatim

Selain itu turut menyaksikan dalan penilaian lomba tersebut Kepala Desa Langgenharjo beserta perangkat dan klompok peternak itik yang berjumlah sekitar 50 orang. (PN/ ipl)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB