PT. UNIChemCandi Indonesia Berikan Bantuan Gerobak dan Membran Pada Petambak Garam

- Jurnalis

Selasa, 5 Juni 2018 - 16:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Dalam rangka menjalin sinergi antara Perusahaan dan Petambak Garam PT. UNIChemCandi Indonesia mengadakan buka bersama sekaligus memberikan bantuan Gerobak dan Membran pada Petambak Garam di Kabupaten se-Madura, Selasa (05/06/2018).

Dalam sesi pemberian bantuan tersebut dikemas dalam acara buka puasa bersama yang dilaksanakan di Hotel Putri, Pamekasan.

Selain itu turut hadir Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disprindag) Pamekasan Bambang Edy Suprapto, Kepala Dinas Perikanan Hj. Nurul dan Ketua Asosiasi Petani Garam Indonesia Ja’far Shodiqin.

Baca Juga :  Kejari Sampang Musnahkan BB Hasil Kejahatan

Manajer Operasional PT. UNIChemCandi Indonesia, Raharjo mengatakan, bahwa kegiatan tersebut sudah sejak lama diadakan dengan skala kecil. Tetapi, saat ini pihaknya mengadakan silaturrahmi lewat buka puasa bersama, serta memberikan bantuan sebanyak 80 gerobak dan membran pada petani garam guna ikut menyongsong masa panen 2018 agar bisa sama-sama bermanfaat.

“Banyaknya bantuan di atur secara kuantitatif 120.000  meter persegi Gerobak 80. Untuk serapan pada petambak garam tahun 2017 sangat tinggi hingga mencapai 150 ribu ton untuk garam dari rakyat ataupun garam lokal,” terangnya.

Baca Juga :  Tempat Hiburan di Tomilito Gorut Diminta Ditertibkan

Lebih lanjut Raharjo mengatakan, untuk tahun 2018 ini pihaknya mengarahkan pada membran serta meningkatkan agar semua merasakan manfaatnya.

“Kami berharap kedepan bantuan yang sudah diberikan ini bisa berguna dan bermanfaat bagi petambak garam dan bermanfaat bagi perusahaan,” ucapnya. (adi/bor/ff)

Berita Terkait

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB