Pantau Keamanan dan Kelancaran Saat Lebaran, Polres Sumenep Dirikan Tujuh Pos

- Jurnalis

Kamis, 7 Juni 2018 - 06:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Untuk membantu keamanan dan kelancaran para pemudik dan balik selama lebaran Idul Fitri 1439 Hijriyah, Polres Sumenep mendirikan tujuh pos. Diantaranya, enam pos pengamanan (pospam) dan satu pos pelayanan (posyan).

“Ke tujuh pos itu, tiga pos pengamanan di Pelabuhan, salah satunya di Pelabuhan Kalianget, satu pospam di Prenduan dan dua di tempat wisata yakni di Pantai Lombang dan Pantai Sembilan serta pos pelayanan di Taman Bunga,” jelas Kapolres Sumenep, AKBP Fadilah Zulkarnaen, Kamis (07/06/2018)

Baca Juga :  Pemkab Aceh Selatan Bebaskan Lahan Untuk Pembangunan Runway Bandara T. Cut Ali

Menurutnya, Pemasangan ketujub pos tersebut salah satu kegiatan dari operasi ketupat semeru yang akan berlangsung selama 18 hari, yakni sejak tanggal 7 hingga 24 Juni 2018.

“Ada 113 personel dari Polres Sumenep yang dilibatkan dalam Operasi Ketupat Semeru ini, didukung 82 personel dari instansi terkait seperti TNI, Dishub, Pol PP dan Dinkes,” ucapnya.

Baca Juga :  Dipicu Sengketa Tanah, Dua Kuburan di Pamekasan di Bongkar

Selain itu, pihaknya juga akan menempatkan personel di sejumlah masjid selama salat Idul Fitri ini guna mengantisipasi terjadinya hal yang tidak diinginkan.

“Kami yakin di Sumenep ini aman dan lebaran akan berjalan lancar, tidak ada kejadian apapun, termasuk lalu lintas baik di darat maupun di laut,” pungkasnya.

Berita Terkait

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:06 WIB

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:08 WIB

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB