Dishub Sampang Lepas 100 Peserta Balik Mudik Gratis Jurusan Surabaya

- Jurnalis

Rabu, 20 Juni 2018 - 07:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Pemerintah Provinsi Jawa Timur melalui Dinas Perhubungan (Dishub) Sampang, memberangkatkan balik mudik gratis dengan menyediakan 2 bus dengan jumlah peserta pemudik 100 orang, Rabu (20/06/2018).

Pantauan regamedianews.com di lokasi, Para pemudik ini di berangkatkan dari taman kota atau depan Pemkab Sampang dengan tujuan terminal Purabaya atau Bungurasih Surabaya.

Baca Juga :  Gelar FGD, Polres Pamekasan Ajak Pers Lawan Berita Hoax dan Radikalisme

Dikonfirmasi Kepala Dinas Perhubungan Sampang, M. Zuhri mengatakan, balik mudik gratis ini merupakan program rutin tahunan Pemerintah Propinsi Jawa Timur melalui Dinas Perhubungan Sampang.

“Tujuannya untuk melayani masyarakat, khususnya yang kurang mampu. Agar mereka bisa kembali ke kampung halamannya dengan aman, nyaman, dan selamat,” ujarnya.

Baca Juga :  Pemdes Tambak Salurkan BLT-DD Tahap II Kepada 372 KPM

Menurutnya, program mudik secara gratis ini, diharapkan di selenggarakan tiap tahun, karena sangat membantu bagi masyarakat utamanya orang miskin yang ingin mudik atau pulang ke kampung halamannya.

“Dalam perjalanan menuju Surabaya, nanti para peserta balik mudik gratis ini dikawal oleh pihak kepolisian dan TNI,” imbuhnya. (adi/har)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB