Khotmil Quran dan Pembacaan Shalawat Nariyah Warnai Kemenangan BERBAUR

- Jurnalis

Kamis, 5 Juli 2018 - 15:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pembacaan Khotmil Qur’an dan Shalawat Nariyah sebanyak 4.444 menggema di Graha Gus Dur, Komplek Graha Kencana, Larangan Tokol, Pamekasan, Kamis malam (05/07/2018).

Hal tersebut sebagai bentuk syukur yang dilaksanakan oleh Tim Pemenangan pasangan Badrut Tamam dan Raja’e (BERBAUR), Bupati dan Wakil Bupati terpilih pada perhelatan Pilkada Pamekasan 2018.

Dalam kesempatan ini, Badrut Tamam menyampaikan terima kasihnya kepada seluruh relawan, pendukung dan parta pengusung pasangan BERBAUR. Badrut berkomitmen akan menjaga amanat rakyat Pamekasan yang dipercayakan kepadanya.

“Mudah-mudahan tiga prinsip; Bersaudara, saling terbuka dan tidak menutup diri, serta menjadikan jabatan sebagai alat perjuangan terus tertancap di kita semua,” harap Mantan Ketua PKC PMII Jawa Timur tersebut.

Baca Juga :  Nakes Sampang Yang Jual Sertifikat Vaksin Terancam Dipenjarakan

Berdasarkan hasil rekapitulasi penghitungan suara yang digelar KPU Pamekasan, pasangan BERBAUR unggul 29.142 suara atas lawannya, pasangan Kholilurrahman dan Fathorrahman (KHOLIFAH). (bor)

Berita Terkait

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB