Gepeng di Pamekasan Masih Banyak Berkeliaran

- Jurnalis

Selasa, 31 Juli 2018 - 19:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

Pamekasan, (regamedianews.com) – Meski sering dilakukan razia oleh Dinas Sosial (Dinsos) maupun Satpol PP, Gelandangan dan Pengemis (Gepeng) masih banyak terlihat di Pamekasan, khususnya di daerah jantung Kota.

Gepeng yang berkeliaran di Pamekasan didominasi oleh perempuan. Tercatat, selama tiga bulan terkahir sudah ada 61 Gepeng yang terjaring razia Dinsos Pamekasan.

Baca Juga :  Lapas Narkotika Pamekasan Peringati Hari Kesaktian Pancasila

Fatmawati, Kabid Rehabilitasi Sosial Dinsos Pamekasan meyebutkan, jika pelaksanaan razia Gepeng yang dilakukan Dinsos Pamekasan sudah dimulai sejak April.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ada sebanyak 61 Gepeng yang berhasil kami amankan,” paparnya, Selasa (31/07/2018) di Kantor Dinsos Pamekasan, Jl. Dirgahayu no. 33.

Baca Juga :  Nelayan Asal Sokobanah Sampang Hilang Saat Mancing

Fatmawati menambahkan, jika pihaknya sudah memberikan bantuan kepada para Gepeng yang sudah pernah terjaring razia.

Namun demikian, Fatmawati tidak sepenuhnya meyakini, jika Gepeng yang sudah kena razia akan berhenti. “Penyebabnya, sudah menjadi watak,” jelasnya. (ff/har)

Berita Terkait

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Berita Terbaru

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB