Pasang Umbul-Umbul, Pria Asal Trenggalek Tewas Kesetrum

- Jurnalis

Kamis, 2 Agustus 2018 - 12:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sudarto (korban kesetrum) saat mendapat perawatan intensif di salah satu rumah sakit di Bangkalan.

Sudarto (korban kesetrum) saat mendapat perawatan intensif di salah satu rumah sakit di Bangkalan.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Nasib na’as dialami Sudarto (48 th) yang beralamat Jl. Laut Sawu, Kelurahan Tujung, Kecamatan Burneh, Kabupaten Bangkalan, mengalami kecelakaan kerja yang berujung maut, Selasa (31/07/2018) kemarin.

Baca juga Samsat Online Mudahkan Masyarakat Bayar Pajak

Informasi yang didapat, saat itu korban hendak memasang umbul -umbul bersama rekan-rekannya di depan RSUD Syarifah Ambani. Namun, na’asnya tiang yang dijadikan penyangga menyentuh kabel listrik yang terkelupas dan tersetrum.

Saat dikonfirmasi Kasubag Humas Polres Bangkalan AKP Bidaruddin membenarkan kejadian tersebut. “Korban kesetrum saat memasang umbul – umbul di salah satu rumah sakit di Bangkalan, kejadiannya sekira pukul 16. 30 wib. Akibatnya korban meninggal dunia,” ujarnya, Kamis (02/08).

Baca Juga :  Atasi Overcrowding, 24 Napi Narkotika Dimutasi

Baca juga Menghilang, Gadis Asal Pancor Ketapang Ini Dicari Keluarganya

Lebih lanjut Bidaruddin mengungkapkan, korban mengalami luka bakar di dada dan di tangan. “Keluarga korban menerima atas kejadian itu, jenazah korban di bawa keluarga untuk di makamkan di kampung halamanya di Trenggalek,” ungkapnya. (sbd/har)

Berita Terkait

SDN Poto’an Daya 2 Dilahap Si Jago Merah
Viral, Warga Sampang Temukan Bayi Mungil
Yusuf, Santri Asal Sampang Selamat Dari Tragedi Ponpes Al-Khoziny
Breaking News: Pulau Madura Diguncang Gempa
Wilayah Sampang Kota Diguncang Gempa
Kehilangan BPKB, Samsuri Lapor Polres Sampang
Toko Warga Bangkalan Dilahap Si Jago Merah
Viral, Menu MBG di Camplong Sampang ‘Miris’

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 16:21 WIB

SDN Poto’an Daya 2 Dilahap Si Jago Merah

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 17:41 WIB

Viral, Warga Sampang Temukan Bayi Mungil

Jumat, 3 Oktober 2025 - 18:08 WIB

Yusuf, Santri Asal Sampang Selamat Dari Tragedi Ponpes Al-Khoziny

Rabu, 1 Oktober 2025 - 00:36 WIB

Breaking News: Pulau Madura Diguncang Gempa

Kamis, 25 September 2025 - 16:58 WIB

Wilayah Sampang Kota Diguncang Gempa

Berita Terbaru

Caption: Kantor Bank Jatim Cabang Kabupaten Sampang, Jl. KH. Wakhid Hasyim, (dok. regamedianews).

Daerah

Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir

Rabu, 8 Okt 2025 - 13:43 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman, menyerahkan reward kepada 6 peserta juara MTQ tingkat Provinsi Jawa Timur, (dok. regamedianews).

Daerah

Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025

Rabu, 8 Okt 2025 - 11:15 WIB

Caption: Srikandi dan Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN UP3 Madura, saat kunjungan ke SRMP 29 Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar

Selasa, 7 Okt 2025 - 18:38 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl. Jamaluddin No.2 Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Dipolisikan

Selasa, 7 Okt 2025 - 16:38 WIB