Membawa Penumpang 250 Orang, Kapal Ini Terbakar dilaut Jawa

- Jurnalis

Sabtu, 4 Agustus 2018 - 20:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KM Satya Kencana IX saat terbakar hebat di laut Jawa

KM Satya Kencana IX saat terbakar hebat di laut Jawa

Surabaya, (regamedianews.com) – Terjadi kebakaran kapal di sekitar 54 Mil barat daya Tanjung Selatan, kapal penumpang KM Satya Kencana IX dari arah surabaya dengan tujuan Banjarmasin terbakar hebat di sekitar laut jawa. Sabtu (04/08/2018) Pagi.

Kapal yang membawa sebanyak 250 penumpang terdengar Informasi terbakar, dan diketahui oleh petugas Kantor SAR Banjarmasin sekira pukul 09.30 Wita dari KSOP Banjarmasin.

Baca juga Dinas Perikanan Pamekasan; Kapal Berukuran 5 GT Kebawah Boleh Gunakan Cantrang

Baca Juga :  Kios di Pasar Ki Lemah Duwur Dilalap Si Jago Merah

“Mendengar peristiwa itu tim SAR langsung meluncur ke tempat lokasi kejadian melakukan evakuasi” kata Kepala SAR Banjarmasin, Mujiono.

Mujiono juga mengatakan Sebelum tiba ke tempat kejadian, kapal yang dekat dengan KM Satya Kencana IX, yakni KM Nikkie SAE diminta untuk melakukan evakusi” imbuhnya.

Hingga saat ini pihaknya belum mengetahui muasal hingga terjadinya kebakaran kapal penumpang ini, sementara dilaporkan tidak ada korban Jiwa dalam peristiwa tersebut, semua penumpang berhasil di evakuasi.

Baca Juga :  Apes, Siswa di Pamekasan Tewas Tenggelam

Baca juga Polairud Polres Sumenep Amankan Kapal Asal Probolinggo

“Namun kami hanya dapat data informasi kejadian terjadi sekitar pukul 06.30 Wita, dan penumpang yang ada di kapal tersebut jumlahnya sekitar 250 orang dan tidak ada korban serta taksir kerugian juga belum di ketahui,” terangnya. (fxn/fn)

Berita Terkait

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam
Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:43 WIB

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Berita Terbaru

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Rabu, 28 Jan 2026 - 11:15 WIB

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB