Ansor Pegantenan Siap Usung Ra Anas Jadi Ketua PC. GP. Ansor Pamekasan

- Jurnalis

Kamis, 30 Agustus 2018 - 16:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mohammad Anas atau yang akrab disapa Ra Anas.

Mohammad Anas atau yang akrab disapa Ra Anas.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Menjelang pelaksanaan Konferensi Cabang (Konfercab) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Pamekasan beberapa nama yang digadang-gadang sebagi calon ketua terus bermunculan. Nama baru yang mencuat kali ini datang dari Gerakan Pemuda Ansor Pegantenan.

Hasbullah, Ketua Pimpinan Anak Cabang (PAC) GP. Ansor Pegantenan mengaku pihaknya akan merekomendasikan Mohammad Anas atau yang akrab disapa Ra Anas.

Baca juga Kepala BAANAR Disebut Sebagai Calon Alternatif Ketua PC. GP. Ansor Pamekasan

Menurutnya, Ra Anas yang saat ini menjabat Wakil Ketua PC. GP. Ansor Pamekasan merupakan sosok yang ideal untuk menjadi ketua. Selain itu, Hasbul mengaku dukungan terhadap Ra Anas tidak hanya datang dari Ansor Pegantenan.

Baca Juga :  Empat Anggota DPRD Bangkalan Positif Covid-19

“Sebelum merekomendasikan, saya lobi-lobi dulu teman-teman PAC yang lain. Alhmdulillah, ada salah satu PAC yang menyatakan siap mendukung Ra Anas,” ungkapnya, Kamis (30/08/2018).

Alasan lain yang mendorong Ansor Pegantenan untuk merekomendasikan Ra Anas adalah lokasi pelaksanaan Konfercab yang direncanakan akan dilaksanakan di Pondok Pesantren Sekar Anom, Pegantenan, Pamekasan.

Baca Juga :  Ribuan Masyarakat Desa Banjar Talela Demo Ke Kantor Pemkab Sampang

Baca juga Aliansi PAC GP Ansor Pantura Pamekasan Buka Posko Mudik 2018 dan Bagi-Bagi Takjil

“Sebagai tuan rumah kami merasa tergugah untuk mengusung Ra Anas. Selain itu, Ra Anas ini merupakan putra terbaik Pegantenan yang saat ini mengabdi di NU melalui GP. Ansor,” imbuhnya.

Sekedar diketahui, Konfercab GP. Ansor Pamekasan ke IX ini rencananya akan dilaksanakan pada Minggu (16/09/ 2018). (bor/har)

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Berita Terbaru

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB