Rayakan HUT RI Ke 73, Masyarakat Gunung Rancak Ikuti JJS

- Jurnalis

Kamis, 30 Agustus 2018 - 10:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Robatal Ipda Sunarno saat melepas peserta JJS didampingi Pj.Kades Gunung Rancak dan Ceo Rega Media Group dan Anggota Koramil Robatal

Kapolsek Robatal Ipda Sunarno saat melepas peserta JJS didampingi Pj.Kades Gunung Rancak dan Ceo Rega Media Group dan Anggota Koramil Robatal

Sampang,(regamedianews)-, Masyarakat Gunung Rancak terlihat antusias berjibaku mengikuti acara Jalan-Jalan Sehat (JJS) yang digelar Rega Media Group bekerjasama dengan Pemerintah Desa Gunung Rancak Pada Kamis (30/8/18) pagi.

Selain orang dewasa tampak terlihat anak usia Sekolah memenuhi kegiatan tersebut, beberapa lembaga pendidikan terlihat mengirimkan delegasi dalam acara Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia yang ke 73 itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Moh.Heldiyas Penjabat Kepala Desa Gunung Rancak mengatakan bahwa kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai upaya memupuk nasionalisme terutama kepada masyarakat yang ada di desa Gunung Rancak.

Baca juga Peringati HUT RI Ke 73 Rega Media Group Dan Pemdes Gunung Rancak Gelar JJS Dengan Masyarakat

Baca Juga :  Pemdes Pajeruan Salurkan BLT DD Periode April Kepada 443 Penerima

“Acara ini kita gelar dalam rangka
Merayakan HUT RI Ke 73 demi menanamkan nasionalisme kepada masyarakat Gunung Rancak”;ujarnya.

Mantan Ajudan Bupati Sampang inipun berharap kegiatan tersebut dapat memupuk jalinan silaturahmi dan memperata jalinan kebersamaan antara warga.

“Selain itu kami juga berharap dapat memupuk jalinan silaturahmi antara warga”;imbuhnya.

Sementara Mohammad Fauzan, CEO dari Rega Media Group dalam paparanya mengatakan bahwa dirinya bersyukur bisa memberi warna terutama di tanah kelahirannya merayakan semarak kemerdekaan bersama masyarakat sekitar.

Baca juga Aneka Lomba Tradisional Hiasi HUT Kemerdekan RI Ke 73

“tahun ini kita (Rega Media) sudah kali ke 2 bekerjasama dengan Pemdes Menggelar Perayaan HUT RI”;tuturnya.

Baca Juga :  Dirjenpas Serap Aspirasi Warga Binaan Lapas Kutacane

Fauzan juga memohon doa kepada peserta dan berharap acara tersebut bisa dilaksanakan setiap tahunnya terutama dalam momentum perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia sebagai wujud menanamkan nasionalisme kepada masyarakat.

“Doanya semoga kita bisa terus bekerjasama dalam merayakan kemerdekaan seperti ini”; imbuhnya.

Acara yang berjalan cukup meriah tersebut dihadiri langsung oleh Kapolsek Robatal Ipda Sunarno dan Perwakilan dari Koramil Robatal serta memperebutkan hadiah utama Sepeda Gunung, Televisi berwarna, kipas angin, Handpone dan puluhan hadiah hiburan diundi melalui kupon gratis yang diberikan secara cuma-cuma kepada para peserta. (adi/har)

Berita Terkait

Hadiri Acara 1 Dekade, Bupati Sampang Apresiasi Majelis Sholawat Attaufiq
TechnoFest 2025 Jadi Wadah Literasi Digital
Warga Sampang Dapat Becak Listrik Dari Prabowo
Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB
Kunker Ke Sampang, Menkes: Kusta Bukan Kutukan
PMI di Korsel Meninggal Saat Kerja, Pemerintah Beri Bantuan
Pramudya Jabat Dirut BPJS Ketenagakerjaan
Bupati Sampang Minta Doa Kiai: ‘Relokasi RSMZ Lancar’

Berita Terkait

Minggu, 20 Juli 2025 - 08:41 WIB

Hadiri Acara 1 Dekade, Bupati Sampang Apresiasi Majelis Sholawat Attaufiq

Selasa, 15 Juli 2025 - 08:43 WIB

TechnoFest 2025 Jadi Wadah Literasi Digital

Senin, 14 Juli 2025 - 20:47 WIB

Warga Sampang Dapat Becak Listrik Dari Prabowo

Jumat, 11 Juli 2025 - 07:59 WIB

Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB

Selasa, 8 Juli 2025 - 15:08 WIB

Kunker Ke Sampang, Menkes: Kusta Bukan Kutukan

Berita Terbaru

Caption: mantan Presiden BEM Universitas Ichsan Gorontalo Utara, Julianhar Ohi, (dok. regamedianews).

Daerah

PETI Ibarat Telan Korban, Pemda-APH Didesak Turun Tangan

Minggu, 20 Jul 2025 - 15:37 WIB

Caption: pengecekan kondisi kebersihan dan kelengkapan sarana prasarana (Dapur Sehat) Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan.

Daerah

Koreksi Sarpras, Optimalkan Pengamanan Kamtib

Minggu, 20 Jul 2025 - 08:08 WIB

Caption: Nurul Uyun mahasiswi lulusan Universitas Ngudia Husada Madura, (dok. regamedianews).

Daerah

‘Uyun’ Pemudi Lulusan UNHM Tekuni Terapi Bekam

Sabtu, 19 Jul 2025 - 22:18 WIB

Caption: Fasilitator SPAB FRPB saat mengajarkan siswa TK tindakan penyelamatan saat terjadi bencana, (dok. regamedianews).

Daerah

FRPB Ajari Siswa Tindakan Penyelamatan

Sabtu, 19 Jul 2025 - 20:44 WIB