Calon Pengganti Danrem 081/DSJ, Inf Masduki Mengunjugi Korem 081/DSJ

- Jurnalis

Senin, 3 September 2018 - 22:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kolonel Inf Maduki S.E, bersama Kolonel Inf Sidharta Wisnu Graha S.E.

Kolonel Inf Maduki S.E, bersama Kolonel Inf Sidharta Wisnu Graha S.E.

Madiun, (regamedianews.com) – Dalam beberapa waktu dekat, peralihan pimpinan Danrem 081/DSJ akan diserah terimakan, melihat masa jabatan sudah tiba yaitu melalui dari Kolonel Inf Sidharta Wisnu Graha kepada Kolonel Inf Masduki.

Untuk merekatkan rasa kekeluargaan dan kesolidan antara anggota dan pihak lainnya Kolonel Inf Masduki, mengunjungi Makorem 081/DSJ yang berada di Jl. Pahlwaan No. 50 Kota Madiun, Senin (03/09/2018).

Baca Juga :  Faktor Cuaca, Hasil Produksi Perikanan Tangkap Di Pamekasan Menurun

“Sebelum melaksanakan Sertijab, saya mencoba melihat keadaan untuk beradaptasi dengan situasi lingkungan baru” kata Kolonel Inf Masduki.

Menurut pantaun reporter regamedianews.com, bahwa Sebelumnya, pria kelahiran 51 tahun itu pernah menduduki beberapa jabatan strategis di jajaran TNI-AD, seperti Danyonif Mekanis 203/AK, Dandim 0508/Depok, Aspers Kasdam IV/Diponegoro, Staf Ahli Pangdam XVI/Pattimura Bidang Hukum dan Humaniter dan terakhir sebagai Dosen Utama Seskoad.

Baca Juga :  Kasus Korupsi Bansos di Bandung Barat, KPK Cekal Tiga Nama

Selain itu, terpantau Dalam kunjungannya itu, terlihat Kolonel Inf Masduki disambut langsung oleh Danrem 081/DSJ Kolonel Inf Sidharta Wisnu Graha dan Kasrem Letkol Inf Agus Faridianto beserta Perwira Staf.

“Pada kesempatan ini, Kolonel Inf Masduki, semoga bisa memaksimalkan kunjungannya untuk lebih mengenal satuan Korem 081/DSJ yang akan dipimpinnya” kata Kolonel Inf Sidharta Wisnu Graha. (rud)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB