Tumpukan Ban Raksasa di Pelabuhan Kamal ludes Terbakar, Empat Mobil Damkar di Kerahkan

- Jurnalis

Rabu, 5 September 2018 - 13:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas pemadam kebakaran saat berusaha memadamkan kobaran api di pelabuhan timur Kamal.

Petugas pemadam kebakaran saat berusaha memadamkan kobaran api di pelabuhan timur Kamal.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Telah terjadi kebakaran hebat sekira pukul 08.00 wib, di pelabuhan Kamal, Kecamatan Kamal, Kabupaten Bangkalan, Rabu (05/09/2018).

Pantauan reporter regamedianews.com, kebakaran di akibatkan tumpukan sampah yang di bakar oleh salah seorang warga, mengakibatkan tumpukan ban bekas juga terbakar. Peristiwa kebakaran ini berada di tempat Pelabuhan Timur (Peltim) yang biasa dijadikan tempat Tongkrongan oleh para remaja dan masyarakat Kamal.

Baca Juga :  Tahun 2018, Pemkab Sumenep Akan Bangun 330 Titik PJU

Menurut salah satu warga setempat, Mahrus mengatakan, peristiwa kebakaran ini awal mulanya memang ada percikan api di sekitar tumpukan ban tersebut.

“Yang saya tahu memang ada percikan api tapi saya kurang tahu dengan jelas motif peristiwa kebakaran dahsyat ini,” ungkapnya.

Sementara Kapolsek Kamal AKP. Sudaryanto membenarkan peristiwa itu dan mengatakan mendengar peristiwa kebakaran dahsyat, petugas mengerahkan empat mobil pemadam kebakaran (Damkar), sebagai antisipasi api menjalar di sejumlah titik.

Baca Juga :  Kualitas Proyek Rabat Beton di Gunung Sekar Sampang Diragukan

Ia juga menambahkan, awal mula munculnya api memang di sekitar tumpukan ban, ada sampah yang di bakar oleh warga dan tidak mengira akan menjalar ke Ban bekas.

“Alhamdulillah, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini dan kerugianpun tidak bisa taksir berapa jumlahnya, karena tumpukan ban ini tidak ada yang mengklaim milik siapa?,“ pungkasnya. (sfn/har)

Berita Terkait

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB