Sempurnakan DPT, KPUD Bangkalan Bakal Kroscek Ulang Ke Lapangan

- Jurnalis

Selasa, 11 September 2018 - 08:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua KPUD Bangkalan Fuzan Jakfar Saat di wawancarai oleh sejumlah awak media.

Ketua KPUD Bangkalan Fuzan Jakfar Saat di wawancarai oleh sejumlah awak media.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Daerah Kabupaten Bangkalan menggelar rapat Koordinasi Pencermatan dan penyempurnaan Daftar Pemilih Tetap (DPT) dalam penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 mendatang, di aula Kantor KPUD setempat,  Senin (10/09/2018).

Ketua KPUD Bangkalan, Fauzan Jakfar mengatakan, menindaklanjuti perintah Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU-RI) tentang potensi data Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang berpotensi ganda, KPU Kabupaten akan lakukan pengecekan di lapangan untuk menyempurnakan DPT.

Baca juga Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jatim tetapkan DPT Pemilukada Jatim 2018

“Rapat kali ini, menindaklanjuti perintah KPU RI, untuk melakukan kroscek di lapangan dalam rangka untuk menyempurnakan DPT,” ungkapnya pada awak media.

Fauzan juga mengatakan, jumlah DPT yang sudah ditetapkan KPU Bangkalan mencapai 872.794. Jumlah tersebut akan disempurnakan sampai 3 hari kedepan atau tanggal 13 september. Pengecekan itu dilakukan lantaran adanya pengaduan partai bahwa ada indikasi pemilih ganda di sejumlah tempat.

Baca juga Meski Sempat Tegang dan Diwarnai Aksi Walk Out Dari Beberapa Tim Paslon, KPU Berhasil Tetapkan DPT Pemilukada 2018

“Tanggal 13 nanti kita akan gelar rapat pleno dengan mengundang perwakilan parpol, bawaslu kabupaten dan teman-teman PPK karena bisa saja hasil croscek kita di lapangan memang ada DPT yang ganda, sehingga itu akan merubah jumlah DPT kita,” jelasnya.

Baca Juga :  Tingkatkan Partisipasi dan Kualitas Pemilih, KPU Bangkalan Rekrut Relawan Demokrasi

Fauzan berharap  pihak partai politik ikut bekerjasama dengan KPU untuk melakukan pengecekan DPT di lapangan. “Mudah-mudahan parpol juga ikut membantu, jadi tidak hanya memberikan pengaduan tentang potensi DPT ganda saja, setelah itu lepas tangan,” ucapnya. (sfn/har)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep
Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan
Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan
Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi
Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben
PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB
Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 16:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep

Rabu, 12 November 2025 - 12:02 WIB

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 November 2025 - 09:10 WIB

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Selasa, 11 November 2025 - 19:24 WIB

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 November 2025 - 15:33 WIB

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben

Berita Terbaru

Caption: korban kecelakaan mendapat penanganan medis petugas Puskesmas Omben didampingi Polantas, (sumber foto: Satlantas Polres Sampang).

Peristiwa

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Rabu, 12 Nov 2025 - 13:48 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, mencoret foto anggota Polri yang dipecat sebagai tanda pemberhentian tidak dengan hormat, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:02 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan pose bersama Kalapas dan Kajari Pamekasan usai agenda silaturahmi, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Rabu, 12 Nov 2025 - 09:10 WIB

Caption: berlangsungnya apel trantibum dan kesiapsiagaan bencana hidrometeorologi, di Monumen Arek Lancor Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:24 WIB