Operasi Sikat Semeru, Polres Bangkalan Tetapkan 26 Tersangka

- Jurnalis

Rabu, 19 September 2018 - 20:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa'ludin Tambunan saat memberikan keterang di  Mapolres setempat

Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa'ludin Tambunan saat memberikan keterang di Mapolres setempat

Bangkalan, (regamedianews.com) – Kepolisian Resort Bangkalan benar- benar mengupayakan menyapu bersih perbuatan tindak pidana di area Bangkalan. Alhasil, pihak kepolisian setempat berhasil membekuk 25 pelaku kasus tindak pidana kriminal.

Hal tersebut terbukti saat Pers Release tentang mengungkap kasus Operasi Sikat Semeru 2018 di Mapolres Bangakalan setempat, Rabu (19/09/2018).

Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa’ludin Tambunan mengatakan, pihaknya merelease hasil operasi sikat semeru yang di laksanakan kurang lebih selama 12 hari, mulai dari tanggal 5 sampai 16 september 2018.

Baca Juga :  Detik - Detik Penggerebekan Kampung Narkoba di Bangkalan

”Operasi sikat ini di laksanakan dalam rangka untuk memberikan keamanan serta kenyamanan kepada masyarakat dari berbagai kejahatan, mulai dari kejahatan jalanan yang meliputi Curas, Curat, Curanmor, Pemerasan, Debtcolector, Handak, Sajam” tuturnya kepada awak media.

Boby juga menjelaskan, dari hasil oprasi yang telah di laksanakan selama kurang lebih 12 hari kami berhasil mengungkap 26 kasus, terdiri dari lima kasus pencurian dengan kekerasan, pencurian dengan pemberatan satu, pencurian kendaraan bermotor, handak satu dan sajam sebanyak 18.

Baca Juga :  Akhir Tahun 2018, Polres Bangkalan Kembali Bekuk 6 Pelaku Kriminalitas

“Dari semua kasus tersebut kami proses sesuai aturan secara hukum yang berlaku. Kedepannya, kami mohon bantuan dan dukungan dari masyarakat supaya untuk tidak takut serta tidak segan-segan memberikan informasi kepada pihak kepolisian, terkait dengan kejahatan kejahatan yang meresahkan masyarakat,” pungkasnya. (sfn/har)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB