Diduga Selingkuh, Warga Pamekasan Ditemukan Tewas

- Jurnalis

Kamis, 4 Oktober 2018 - 15:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi JD saat ditemukan di sebuah rumah kosong.

Kondisi JD saat ditemukan di sebuah rumah kosong.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Seorang pria berinisial JD (45 th), warga Dusun Tengah, Desa Sumedang, Kecamatan Pademawu, Pamekasan, Madura, Jawa Timur ditemukan meninggal dunia dalam keadaan telanjang, Rabu malam (03/10/2018) sekitar pukul 23.50 Wib.

Mayat JD ditemukan di sebuah rumah kosong milik (Alm) Sumarno. Diduga kuat l, JD melakukan perselingkuhan dengan NH (43 th) yang rumahnya berdekatan dengan rumah Sumarno.

Baca Juga :  Tersangka Kepsek Cabul di Sampang Terancam Dipecat

Baca juga Angka Perceraian di Pamekasan Meningkat, Jumlah Janda Bertambah

Salah satu warga setempat berinisial S menuturkan, jika JND masuk ke rumah kosong tersebut sekitar pukul 23.30 Wib.

“Awalnya ada warga yang mendengar teriakan, setelah dicek ada orang yang sudah meninggal dalam keadaan telanjang,” tuturnya.

Baca Juga :  Peristiwa Dibalik Pengepungan Mapolsek Robatal Sampang

Dari info yang berhasil didapat regamedianews.com, JND merupakan salah satu staf di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Slamet Martodirjo Pamekasan.

Baca juga Selama 2017 Angka Perceraian Di Sumenep Lebih Meningkat Dari 2016

Sampai berita ini diturunkan, pihak Kepolisian Resor (Polres) Pamekasan sudah turun ke lokasi untuk melakukan penyelidikan. (ff/har)

Berita Terkait

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:03 WIB

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB