Prodi Managemen UTM Gelar Sholawat Bersama

- Jurnalis

Jumat, 30 November 2018 - 08:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasan malam puncak Prodi Managemen Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trunojoyo Madura (UTM) dengan agenda bersholawat.

Suasan malam puncak Prodi Managemen Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trunojoyo Madura (UTM) dengan agenda bersholawat.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Prodi Managemen Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trunojoyo Madura (UTM) menggelar pekan akbar managemen bersholawat berlangsung di halaman sebelah timur Gedung Pertemuan Universitas Trunojoyo Madura, Kamis (29/11/2018).

Kegiatan tersebut di meriahkan dua majlis sholawat rebana Ahbabul Mostofa yang berasal dari Pondok Pesantren Syaikhona Kholil Bangkalan dan Ajbanul Mustofa dari pondok asrama putra Universitas Trunojoyo Madura.

Baca juga Program Desa Laboratorium Sebagai Media Pembelajaran Bagi Mahasiswa UTM

Turut hadir dalam giat tersebut pimpinan majlis Ahbabul Mustofa, Kapolsek Kamal dan beberapa Dosen Managemen serta ratusan mahasiswa terlihat antusias memadati halaman setempat.

Baca Juga :  Mantan Kades di Kecamatan Omben Sampang Dipolisikan

Vien Yulia Ambarwati selaku Ketua Himpunan Mahasiswa Managemen (HIMMAN) mengatakan, kegiatan ini adalah rentetan terakhir atau puncak acara dari serangkaian kegiatan pekan akbar managemen.

“Ada tiga kegiatan yang pertama Coulur Run yang sudah kita laksanakan, kemudian ada pekan olahraga manageman, lalu puncak kegiatan malam ini kita selenggarakan managemen bersholawat dan memperingati hari lahir Nabi Muhammad SAW,” tandasnya.

Selain itu, kegiatan ini sekaligus memperingati hari lahir prodi managemen yang pertama, dan baru pertama kali ini di adakan. Pihaknya juga menambahkan, managemen bersholawat adalah bentuk rasa syukur dengan memotong tumpeng atas prestasi managemen bisa memperoleh Akreditasi A.

Baca Juga :  Dianggap Return Tanpa Konfirmasi, Costumer Ini Keluhkan Layanan J&T Sampang

Baca juga Staf Khusus Presiden Bidang Ekonomi Apresiasi Program Desa Laboratorium Oleh Ilmu Ekonomi UTM

“Harapan kami, semoga dengan di selenggarakan kegiatan managemen bersholawat bisa memancarkan keberkahan, untuk semuanya dan menumbuhkan tauladan semangat etos kerja Nabi Muhammad SAW, serta agar semua orang juga mengetahui bahwa prodi managemen tengah merayakan ulang tahun yang pertama,” pungkasnya. (sfn/har)

Berita Terkait

Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq
Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan
Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban
Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi
Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo
Sampang Meriah!, Dua Inovasi Hadir di Panggung Budaya Madura
Mahasiswa UTM Gelar Sosialisasi “Stop Bullying dan Tindak Kekerasan di Era Digital” di SMA Negeri 4 Bangkalan
Bupati Sampang Hadirkan Senyum 1.500 Anak Yatim

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 01:47 WIB

Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq

Senin, 29 Desember 2025 - 21:13 WIB

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan

Selasa, 23 Desember 2025 - 16:26 WIB

Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:04 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi

Kamis, 18 Desember 2025 - 20:07 WIB

Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB