BKPSDM Sampang: Data Kelulusan CPNS Akan di Umumkan

- Jurnalis

Minggu, 2 Desember 2018 - 09:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana saat peserta mengikuti tes CPNS.

Suasana saat peserta mengikuti tes CPNS.

Sampang, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Sampang melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) setempat, akan segera melakukan melakukan pengumuman data kelulusan Calon Pegawai Negeri Sampang (CPNS) tahun 2018.

Kabid Kepegawaian BKPSDM Kabupaten Sampang, Suyono mengatakan, bahwa data kelulusan CPNS telah keluar. Namun hari ini, Minggu (02/12/2018) datanya akan di bawa ke Sekda Sampang untuk ditanda tangani.

Baca Juga :  Hadiri Acara Sosialisasi, Pejabat Pemkab Sampang Dites Urine Dadakan

Baca juga Ini Jumlah CPNS di Pamekasan Yang Lolos Tes SKD

“Iya benar mas, datanya sudah keluar. Tapi masih mau dibawa ke Sekda dulu untuk ditanda tangani,” kata Suyono saat dikonfirmasi melalui jejaring telepon, Minggu (02/12).

Lebih lanjut Suyono, setelah ditanda tangani data tersebut akan segera di umumkan melalui link website dan akan ditempelkan di papan pengumuman BKPSDM Sampang.

Baca Juga :  Kasus Penganiayaan di Robatal, Polres Sampang Akan Panggil Terlapor

Baca juga 10 Ribu Lebih Peserta CPNS Kota Cimahi Ikuti Tahap Verifikasi Berkas

“Maaf mas, nanti datanya kalau sudah ditandatangani akan segera diumumkan melalui link website dan papan pengumuman,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Senin, 26 Januari 2026 - 17:28 WIB

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Januari 2026 - 08:29 WIB

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto menyematkan tanda kehormatan Satyalancana Pengabdian kepada anggotanya, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Hukum&Kriminal

Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba

Selasa, 27 Jan 2026 - 15:49 WIB