GMNI Gelar Aksi di Tiga Lokasi di Bangkalan

- Jurnalis

Selasa, 11 Desember 2018 - 14:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Puluhan mahasiswa mengatasnamakan GMNI saat melakukan aksinya didepan Kejaksaan Negeri Bangkalan.

Puluhan mahasiswa mengatasnamakan GMNI saat melakukan aksinya didepan Kejaksaan Negeri Bangkalan.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Puluhan Mahasiswa yang tergabung Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) melakukan aksi moral anti korupsi, di beberapa lokasi di Kabupaten Bangkalan, Selasa (11/12/2018).

Pantauan regamedianews.com, aksi tersebut dilakukan ditiga lokasi diantaranya, kantor Pemerintah Kabupaten Bangkalan dengan menyoroti kinerja 100 hari Bupati baru, Kejaksaan dan Polres setempat.

Baca juga Ormas Bangkalan Apresiasi Kinerja Polri dan TNI

Menurut salah satu orator aksi, Sarinah Fitri mengatakan, seiring perjuangan dan strategi lapisan masyarakat dalam rangka mengawal kebijakan jalannya pemerintah.

Baca Juga :  Survei Kepuasan Publik Menuju WBK dan WBBM, Polres Bangkalan MoU Dengan UTM

“Kami DPC GMNI Bangkalan memberikan dan pengawalan penuh kinerja Pemkab Bangkalan,” terangnya.

juga mengatakan, aksi tersebut juga dalam rangka memperingati aksi moral hari anti korupsi sedunia dan evaluasi 100 hari kinerja Bupati Kabupaten Bangkalan.

Baca Juga :  Bendum AMIRA Tuding Kritikan Salah Satu Netizen Ke Bupati Gorontalo Tak Beretika

Baca juga Organisasi Cipayung Pamekasan Kecam Pencatutan Logo dalam Poster Kampanye

“Selain itu untuk menjaga kestabilitas pemerintah dalam penegakan korupsi dan memperhatikan kesejahteraan di berbagai sektor permasalahan yang terjadi,” ungkapnya.

Sampai berita ini dilansir, massa aksi masih terus melakukan aksi dari pmerintah Bangkalan lalu menuju ke kantor Kejaksaan setempat. (sfn/har)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB