Dua Bocah Tenggelam di Wisata Pantai Nepa Ditemukan Tewas

- Jurnalis

Jumat, 14 Desember 2018 - 11:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tempat kejadian kedua korban bermain.

Tempat kejadian kedua korban bermain.

Sampang, (regamedianews.com) – Dua bocah yang tenggelam di tempat wisata Pantai Nepa, Desa Nepa Kecamatan Banyuates, Kabupaten Sampang, keduanya jasad korban telah ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.

Berdasarkan informasi yang di himpun regamedianews.com, peristiwa tersebut terjadi sekira pukul 14.30 wib, sewaktu 2 (dua) korban bermain bersama 9 (sembilan) temannya (saksi), sedang bermain/berenang di bibir pantai.

Baca juga Pantai Nepa Banyuates Sampang Makan Korban, Dua Bocah Hilang Tenggelam

Sedangkan 2 (dua) korban berada dipinggir dan David (kakak korban) memperingatkan, kedua korban tersebut agar bermain di pinggir saja. Namun, korban tidak menghiraukan dan tiba-tiba datang ombak besar yang mengakibatkan korban terseret ombak dan tenggelam.

Baca Juga :  Warga Apaan Sampang Raib Saat Mencari Udang

Selanjutnya para saksi berusaha menolong, namun tidak bisa sehingga para saksi meminta bantuan masyarakat, hingga akhirnya korban (Achamad Rifaki) ditemukan  keadaan meninggal. Selang beberapa lama korban (Suhel) juga ditemukan.

Kapolsek Banyuates Iptu Sukadi mengatakan, satu korban bernama Achmad Rifaki (8 th) sudah ditemukan di Dusun Senneng,  Desa Nepa, Kecamatan Banyuates, Kabupaten Sampang sekitar pukul 15.30 wib, Kamis (13/12) sore.

Baca juga Disporabudpar Sampang Ajukan Destinasi Wisata Hutan Kera Nepa Ke Ajang Anugerah Pariwisata Pemprov Jatim

“Achmad Rifaki telah ditemukan dari kemarin sore dalam keadaan meninggal oleh warga dan aparat kepolisian,” kata Sukadi, saat dikonfirmasi melalui telepon selulernya, Jum’at (14/12/2018).

Baca Juga :  Toko Onderdil Motor di Sampang Terbakar

Lebih lanjut Sukadi mengatakan, untuk korban bernama Suhel (7 th) asal Dusun Senneng, Desa Nepa Kecamatan Banyuates, Kabupaten Sampang juga telah ditemukan dengan keadaan meninggal.

“Korban (Suhel) ditemukan oleh warga, aparat aparat kepolisian dan tim Basarnas, sekitar pukul 04.00 wib pagi tadi,” ujarnya. (adi/har)

Berita Terkait

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang
Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon
Puluhan Rumah Warga Sampang Rusak Diamuk Badai
Nelayan Sampang Diimbau Waspada!, Angin Kencang Landa Selat Madura
Mayat Misterius Terapung di Perairan Sampang

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Rabu, 24 Desember 2025 - 04:41 WIB

Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Senin, 22 Desember 2025 - 08:18 WIB

Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon

Berita Terbaru

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB