Tahun Baru 2019, Wabup Pamekasan Imbau OPD Tidak Wisata Keluar Kota

- Jurnalis

Selasa, 18 Desember 2018 - 15:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Pamekasan (Roja'e).

Wakil Bupati Pamekasan (Roja'e).

Pamekasan, (regamedianews.com) – Sebentar lagi akan menyambut tahun baru 2019, namun dalam hal ini ada salah satu himbauan tertentu dari orang nomor dua di Kabupaten Pamekasan, Roja’e.

Baca juga Peringati Tahun Baru Islam, H. Slamet Junaidi Gandeng Ulama’, Habaib Serta Tokoh Masyarakat Gelar Istighosah dan Do’a Bersama

Dalam imbauannya, Wakil Bupati Pamekasan Roja’e mengatakan, agar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk tidak pergi berlibur ke luar kota, dengan anjuran agar berlibur di tempat wisata yang ada di Kota Gerbang Salam Pamekasan.

Baca Juga :  Tanah N Ijoh Hadma Terkena Proyek Kereta Api Cepat, Ahli Waris Tetap Tuntut Ganti Rugi

Baca juga Malam Tahun Baru 2019, Bupati Pamekasan Imbau Masyarakat Ciptakan Ketertiban Umum

“Hal ini dapat membantu meningkatkan perekonomian masyarakat, karena jika kita berlibur ditempat wisata disini, akan ada income atau pemasukan ekonomi dimana tempat yang dituju. Begitu pula sebaliknya,” ujar Roja’e, Selasa (18/12/2018).

Baca Juga :  Tak Miliki Izin Usaha, 7 Bengkel & Sorum Di Cimahi Dijerat Tipiring

Selain itu, ia juga menghimbau, agar OPD tidak pergi berlibur ke luar kota saat tahun baru 2019 nanti. Sebab, Kota Pamekasan kerap terjadi kemacetan. “Oleh karena itu, mari kita bahu membahu mengatasi persoalan kemacetan,” pungkasnya. (sbd)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB