Polres Sampang Musnahan BB Miras dan Knalpot Bronk

- Jurnalis

Jumat, 21 Desember 2018 - 12:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat pemusnahan barang bukti miras dan knalpot bronk menggunakan alat berat.

Saat pemusnahan barang bukti miras dan knalpot bronk menggunakan alat berat.

Sampang, (regamedianews.com) – Usai melaksanakan apel gelar pasukan Operasi Lilin Semeru 2018, di halaman Mapolres Sampang. Dilanjutkan kegiatan pemusnahan barang bukti hasil Kegiatan Kepolisian Yang Ditingkatkan (K2YD) selama 3 bulan di tahun 2018.

Baca juga Miras Oplosan Kembali Memakan Korban, Kali Ini 3 Warga Surabaya

“Barang bukti yang dimusnakan tberupa ratusan minum keras, sebanyak 921 botol dan 105 knalpot bronk,” kata Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman usai melihat langsung pemusnahan BB tersebut di Mapolres setempat, Jum’at (21/12).

Baca Juga :  Mobil Ustad di Sampang Hangus Terbakar

Lebih lanjut Budhi mengatakan, pihaknya juga telah melaksanakan apel gelar pasukan Operasi Lilin Semeru 2018, untuk mengantisipasi gangguan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) selama perayaan natal dan tahun baru 2019.

Baca Juga :  RSUD Cibabat: Informasi Harus Tersampaikan Agar Tidak Salah Paham

Baca juga Polres Bangkalan Musnahkan 720 Barang Bukti Miras

“Dalam hal ini kami melibatkan beberapa unsur aparat keamanan, yakni TNI dan instansi terkait lainnya. Selai itu, juga sudah mendirikan beberapa Posko Pelayanan, diletakkan ditempat keramaian yang kerap dikunjungi masyarakat saat libur nasional,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terbaru

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Rabu, 28 Jan 2026 - 11:15 WIB

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB