Polres Sampang Musnahan BB Miras dan Knalpot Bronk

- Jurnalis

Jumat, 21 Desember 2018 - 12:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat pemusnahan barang bukti miras dan knalpot bronk menggunakan alat berat.

Saat pemusnahan barang bukti miras dan knalpot bronk menggunakan alat berat.

Sampang, (regamedianews.com) – Usai melaksanakan apel gelar pasukan Operasi Lilin Semeru 2018, di halaman Mapolres Sampang. Dilanjutkan kegiatan pemusnahan barang bukti hasil Kegiatan Kepolisian Yang Ditingkatkan (K2YD) selama 3 bulan di tahun 2018.

Baca juga Miras Oplosan Kembali Memakan Korban, Kali Ini 3 Warga Surabaya

“Barang bukti yang dimusnakan tberupa ratusan minum keras, sebanyak 921 botol dan 105 knalpot bronk,” kata Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman usai melihat langsung pemusnahan BB tersebut di Mapolres setempat, Jum’at (21/12).

Baca Juga :  Pengamanan PSU Pilkada, Polres Sampang Siapkan 4.000 Porsonel

Lebih lanjut Budhi mengatakan, pihaknya juga telah melaksanakan apel gelar pasukan Operasi Lilin Semeru 2018, untuk mengantisipasi gangguan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) selama perayaan natal dan tahun baru 2019.

Baca Juga :  Diduga Pungli Surat Nikah, 4 Kepala KUA di Sampang Dipanggil Kejaksaan

Baca juga Polres Bangkalan Musnahkan 720 Barang Bukti Miras

“Dalam hal ini kami melibatkan beberapa unsur aparat keamanan, yakni TNI dan instansi terkait lainnya. Selai itu, juga sudah mendirikan beberapa Posko Pelayanan, diletakkan ditempat keramaian yang kerap dikunjungi masyarakat saat libur nasional,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terbaru

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB