Polres Sampang Pastikan Kamtibmas Jelang Natal dan Tahun Baru 2019 Tetap Kondusif

- Jurnalis

Jumat, 21 Desember 2018 - 10:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman pimpin apel gelar pasukan operasi lilin semeru 2018, dalam pengamanan jelang hari natal dan tahun baru 2019.

Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman pimpin apel gelar pasukan operasi lilin semeru 2018, dalam pengamanan jelang hari natal dan tahun baru 2019.

Sampang, (regamedianews.com) – Bertempat di halaman Mapolres Sampang, Jum’at (21/12/2018), dilaksanakan apel gelar pasukan Operasi Lilin Semeru dalam Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2019.

Apel pasukan tersebut di pimpin langsung oleh Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman, dihadiri Forkopimda, beserta SKPD terkait seperti Dishub, BPBD dan Satpol PP.

Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman mengatakan, apel gelar pasukan ini dilaksanakan secara serentak di seluruhh Indonesia. Selain itu, dilaksanakan pengecekan akhir jelang kesiapan dalam melaksanakan operasi pengamanan perayaan natal dan tahun baru 2019.

Baca Juga :  KIARA Desak Presiden dan Wapres Terpilih Terapkan Putusan MK Terkait Hak-Hak Masyarakat Pesisir

Baca juga Jelang Natal dan Tahun Baru, Harga Komoditas di Sampang Naik

“Peningkatan aktifitas masyarakat saat Natal dan memasuki tahun baru harus diantisipasi dengan baik oleh aparat keamanan. Untuk itu, Polri menggelar operasi lilin dilaksanakan selama 12 hari, sejak 21 Desember 2018,” terangnya.

Baca Juga :  Pandemi Covid-19, Ulama' Bangkalan Imbau Masyarakat Tak Mudik

Budhi juga menegaskan, untuk mengoptimalkan pelaksanaan operasi tersebut, jajarannya mendirikan beberapa pos pantau pada titik-titik yang dinilai memiliki kerawanan cukup tinggi.

Baca juga Polres Bangkalan Terjunkan 314 Personel Jelang Perayaan Natal Dan Tahun Baru

“Ini adalah langkah antisipatif Polri dengan dibantu oleh TNI dan instansi lainnya. Kami pastikan kondisi Kamtibmas di Sampang menjelang Natal dan tahun baru 2019 tetap kondusif,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB