4 Pengurus BPC HIPMI Sampang Nyaleg, Bendum ; Semoga Mereka Berhasil

- Jurnalis

Sabtu, 29 Desember 2018 - 17:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Sampang didamping Kepala Disporabudpar saat menerima kunjungan BPC.HIPMI Sampang

Bupati Sampang didamping Kepala Disporabudpar saat menerima kunjungan BPC.HIPMI Sampang

Sampang, (regamedianews.com) – Pemilu tahun 2019 rupanya benar-benar akan digunakan oleh beberapa orang dalam ikut berkompetensi dalam Pemilihan Legislatif, tidak hanya kalangan politisi tapi juga kalangan pengusaha mencoba untuk ikut berkompetisi.

Seperti yang terjadi di Kabupaten Sampang, Madura, empat pengurus BPC. Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kabupaten Sampang bersaing demi meraih simpati masyarakat, untuk bisa dipercaya mewakili baik didaerah maupun ditingkat Provinsi.

Empat pengurus tersebut diantaranya, ketua HIPMI Sampang Moh.Salim,ST yang mencalonkan diri sebagai caleg Provinsi Jawa Timur dari Partai Nasdem, berangkat dari daerah pemilihan (Dapil) Madura.

Baca juga Lakukan Silaturahmi, BPC HIPMI Sampang Kagumi Pemikiran Bupati Sampang

Sedangkan 3 pengurus lainnya, yakni Ach.Heryanto Saleh sekretaris BPC HIPMI Sampang caleg DPRD Sampang dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dari Dapil 1 (Sampang, Torjun, Pangarengan) sama dengan dua pengurus lainnya, yakni Zainal Iwan Wibowo,SH yang juga dari PKB dan Hj.Megawati yang juga berangkat dari Dapil 1, dari Partai Amanat Nasional (PAN).

Sementara Bendahara Umum BPC.HIPMI Sampang Mohammad Fauzan saat ditemui dikantornya diperumahan Barisan Indah, Sabtu (29/12/2018), membenarkan bahwa empat teman pengurusnya berangkat mendaftar sebagai Caleg.

Baca Juga :  Penyakit Ini Yang Perlu Diwaspadai Saat Musim Hujan

Baca juga Disporabudpar Sampang Gandeng Hipmi Gelar Latihan Kewirausahaan Untuk Pemuda

“Iya benar empat sahabat saya nyaleg,” ujarnya.

Menurut Fauzan, dirinya hanya bisa mendo’akan semoga keempatnya bisa sukses dan berhasil mendapat kepercayaan masyarakat dari dapil masing-masing. Sehingga dapat mengabdi dan memberikan kontribusi demi Sampang yang lebih baik.

“Ya saya hanya bisa mendoakab semoga mereka berhasil, sehingga dapat memberikan kontribusi positif terhadap kemajuan Sampang,” pungkasnya.(adi/har)

Berita Terkait

Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri
SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif
Lapas Narkotika Pamekasan Gencar Deteksi Dini
PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi
Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya
Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis
Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga
Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 22:56 WIB

Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 14:04 WIB

SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 11:48 WIB

PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 09:05 WIB

Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya

Jumat, 24 Oktober 2025 - 20:59 WIB

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Berita Terbaru

Caption: Kepala Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Sumenep AKP Agus Rusdiyanto, (sumber foto: Tribun Madura).

Hukum&Kriminal

Polisi: Proses Hukum Bang Alief Sesuai Mekanisme

Minggu, 26 Okt 2025 - 15:05 WIB

Caption: petugas gabungan TNI Polri dan petugas Lapas Pamekasan, saat menggeledah satu persatu kamar hunian warga binaan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri

Sabtu, 25 Okt 2025 - 22:56 WIB

Caption: rekaman cctv saat terjadinya pembacokan terhadap petugas SPBU Camplong oleh sejumlah orang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus Pembacokan Petugas SPBU di Sampang Buram

Sabtu, 25 Okt 2025 - 19:40 WIB

Caption: mantan pacar MFA mahasiswa UTM viral nyamar pakai hijab, memberikan keterangan kepada anggota Polres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri

Sabtu, 25 Okt 2025 - 17:08 WIB