Tasyakuran 100 Hari Kepemimpinan Ra Latif, Pemkab Bangkalan Adakan Pasar Rakyat

- Jurnalis

Sabtu, 29 Desember 2018 - 21:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bangkalan R Abdul Latif Amin Imron di dampingi Wakil Bupati Bangkalan Drs. Muhni saat memberikan sambutan

Bupati Bangkalan R Abdul Latif Amin Imron di dampingi Wakil Bupati Bangkalan Drs. Muhni saat memberikan sambutan

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Bangkalan melaksanakan pasar rakyat dalam rangka tasyakuran 100 hari kepemimpinan Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron dan Wakil Bupati Bangkalan Muhni, di halaman Stadion Gelora Bangkalan (SGB), Sabtu (29/12/2018).

Asisten ekonomi dan pembangunan, Puguh Santoso selaku ketua pelaksana mengatakan, kegiatan ini merupakan wadah bagi masyarakat kabupaten Bangkalan, untuk memperomosikan produk-produknya, sehingga dapat dikenal oleh masyarakat luas baik dalam daerah maupun luar daerah.

Baca juga Ra Latif: Deklarasi Dukungan Terhadap Jokowi-KH. Makruf Adalah Kristalisasi Respon Positif Ulama dan Tokoh Masyarakat di Madura

“Tujuan dari Kegiatan pasar rakyat merupakan tasyakuran 100 hari kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bangkalan dan menyambut gebyar tahun baru 2019, serta merupakan ajang komunikasi antara produsen dengan konsumen, sehingga dapat mengetahui produk-produk unggulan di Bangkalan,” ungkapnya.

Baca Juga :  Disperta dan KP Sampang Takut Buka Data Pengadaan Benih Kacang

Puguh berharap, dengan legiatan seperti ini bisa meningkatkan pendapatan para UKM dengan mencintai produk-produk yang memanfaatkan bahan lokal, sehingga dapat bersaing dengan produk-produk luar daerah.

“Pasar rakyat tersebut diikuti oleh para pengusaha, pelaku UKM dan UMKM se-Kabupaten Bangkalan sebanyak 100 stan meliputi produk olahan makanan, minuman dan produk kerajinan UKM atau UMKM serta potensi lokal Kabupaten Bangkalan,” pungkasnya.

Sementara itu, Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron mengatakan, tanggal 29 Desember sampai tanggal 5 Januari ini akan terselenggara pasar rakyat gebyar, “Mudah-mudahan kedepan acara seperti ini terus berlangsung dan dapat ditingkatkan lebih baik lagi” terangnya.

Baca juga Ra Latif; Rajut Kebersamaan Wujudkan Masyarakat Bangkalan Sejahtera

Pihaknya juga mengajak kepada masyarakat yang hadir dalam kegiatan tersebut, agar memperkenalkan produk-produk lokal Bangkalan kepada masyarakat lebih luas lagi. “Bahwasanya UMKM di Bangkalan tidak kalah dengan UMKM yang ada di daerah lain,” tandasnya.

Baca Juga :  PPKM Darurat, Warga Sampang Yang Nekat Dangdutan Disidang

Ia juga mengatakan, bersama Wakil Bupati akan terus berusaha semaksimal mungkin, memberikan pelayanan dan motivasi serta merangkul seluruh komponen, berharap peran serta dari masyarakat.

“Semoga kegiatan pasar rakyat ini memberikan keuntungan kepada masyarakat, dalam memenuhi segala kebutuhan pokok, karena tidak dapat dipungkiri lagi, kebutuhan pokok merupakan kebutuhan sangat penting bagi keluarga. Oleh karna itu, dengan kegiatan pasar rakyat ini adalah salah satu pilihan dalam memenuhi kebutuhan masyarakat sehari-hari,” pungkasnya. (sfn/har)

Berita Terkait

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 17:28 WIB

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Januari 2026 - 08:29 WIB

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:30 WIB

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto menyematkan tanda kehormatan Satyalancana Pengabdian kepada anggotanya, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Hukum&Kriminal

Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba

Selasa, 27 Jan 2026 - 15:49 WIB