Danrem 083/Baladhika Jaya dan Kapolda Jatim, Pantau Simulasi Penanggulangan Bencana di Banyuwangi

- Jurnalis

Sabtu, 5 Januari 2019 - 21:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danrem Baladika Jaya bersama Polda Jatim saat di Banyuwangi

Danrem Baladika Jaya bersama Polda Jatim saat di Banyuwangi

Banyuwangi, (regamedianews.com) – Banyaknya bencana alam yang terjadi, seakan membuat seluruh pihak menggelar berbagai persiapan guna menanggulangi, sekaligus mengantisipasi adanya bencana yang terjadi.

Seperti yang berlangsung di Banyuwangi, Sabtu (05/01/2019). Komandan Korem (Danrem) 083/Baladhika Jaya, bersama Kapolda Jatim, Irjen Pol Luki Hermawan melakukan peninjauan simulasi penanggulangan bencana yang berlangsung di Pantai Mustika, Dusun Pancer, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi.

Baca juga Danrem 082/CPYJ Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Kunker Presiden RI-I di Lamongan

Selain melibatkan personel TNI-Polri, simulasi penanggulangan bencana tersebut, turut melibatkan pihak BPBD, Tagana, Dinas Kesehatan, hingga salah satu perusahaan yang berada di Banyuwangi.

Baca Juga :  Wabup Sampang Lepas Pemberangkatan Study Banding Rombongan AKD Ke Banyuwangi

Kolonel Inf Bagus Suryadi Tayo mengatakan, simulasi penanggulangan bencana tersebut, setidaknya melibatkan 300 personel penanggulangan yang terdiri dari berbagai unsur.

Baca juga Danrem 084/Bhaskara Jaya Tinjau Langsung Sasaran Fisik TMMD Bangkalan Tahap Penyelesaian Akhir

“Tim penanggulangan juga dibekali pemahaman mengenai penanganan korban bencana, hingga meminimalisir resiko akibat bencana tersebut,” ujar Danrem.

Baca Juga :  Kapolda Jatim Pantau Langsung Vaksinasi Drive Thru

Dirinya menambahkan, dalam simulasi saat ini, para personel penanggulangan dihimbau untuk selalu waspada, sekaligus selalu tanggap dengan adanya potensi bencana yang terjadi.

“Jadi, simulasi ini sekaligus menguji protap yang sudah diberlakukan sehingga dipahami oleh personel yang terlibat dan tentunya masyarakat yang tinggal didaerah bencana,” tandasnya. (PV/B)

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB