KKN Kelompok 65 Mahasiswa UTM Mengolah Kreasi Baru Jagung Menjadi “Ice Cream Cronis”

- Jurnalis

Jumat, 11 Januari 2019 - 10:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KKN kelompok 65 Universitas Trunojoyo Madura (UTM).

KKN kelompok 65 Universitas Trunojoyo Madura (UTM).

Bangkalan, (regamedianews.com) – Jagung adalah tanaman yang bisa dimanfaatkan dan diolah dengan berbagai macam kreasi makanan yang menarik. Jagung juga sumber karbohidrat atau tenaga sedangkan sayuran sumber vitamin A dan C,sehingga sangat aman dikonsumsi oleh anak-anak, remaja sampai orang dewasa.

Ternyata selain dijadikan sebagai sayuran, jagung juga dapat dijadikan sebagai ice cream dan corn cookies “Ice Cream Cronis”, seperti kreasi baru olahan mahasiswi KKN kelompok 65 Universitas Trunojoyo Madura (UTM), Kamis (10/01/2019).

Wahyu Ramadhany Dwi Shafa selaku kordes mengatakan, pelatihan KKN tersebut diadakan di dua dusun yaitu Dusun Semuangan dan Dusun Gili, Desa Gili Barat, Kecamatan Kamal, Bangkalan. Kelompoknya menyajikan nuansa baru dengan adanya olahan jagung.

Baca Juga :  Perpanjang Masa Libur & UN Dihapus, Ini Tanggapan Kadisdik Bangkalan

“Jagung yang awalnya hanya diolah sebagai sayuran biasa dan juga sebagai makanan hewan ternak, namun sekarang jagung bisa disajikan sebagai olahan yang menjadi favorit orang-orang,” terangnya.

Wahyu menjelaskan, tujuan dari diadakannya pelatihan tersebut adalah guna mengembangkan usaha lebih kreatif dan inovatif sehingga meningkatkan ekonomi para ibu-ibu masyarakat Gili Barat, untuk mengolah hasil taninya yang mayoritas masyarakatnya merupakan petani.

Baca Juga :  Polisi Imbau Warga Sampang Waspada Maling Nyamar

Sementara Dwi Fatmawati selaku pembuat ice cream jagung menjelaskan, olahan ini guna meningkatkan nilai ekonomis jagung, biasanya hanya dibuat sebagai sayuran biasa dan makanan ternak.

Intan Yulistina selaku pembuat olahan cookies jagung juga menjelaskan, olahan ini juga untuk memberdayaan masyarakat dan upaya mengembangkan ekonomi kreatif dan inovatif.

“Harapan kami dari KKN klompok 65, semoga dengan adanya pelatihan ini, akan meningkatkan potensi hasil pertanian terutama dalam mengelolah jagung,” pungkasnya. (sbd/rkz/sfn/fik)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH.Kholilurrahman pose bersama pengusahan dan pihak BPJS Ketenagakerjaan di Pendopo Ronggosukowati, (dok. foto istimewa).

Daerah

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:37 WIB

Caption: pose dengan Bupati H.Slamet Junaidi, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang Nor Alam tunjukkan SK, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:49 WIB