Jebolan Pemain U-19 Madura United Dipromosikan ke Tim Senior

- Jurnalis

Kamis, 17 Januari 2019 - 19:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fawaid Ansory

Fawaid Ansory

Bangkalan, (regamedianews.com) – Madura United terus menambah amunisi pemain muda dalam skuadnya. Fawaid Ansory didaftarkan untuk mengisi skuad Madura United pada musim Liga 1 2019.

Pemain jebolan Madura United U-19 tersebut resmi diumumkan dalam akun resmi Instagram Madura United untuk bergabung bersama tim senior Madura United, (17/01/2019).

Baca Juga :  Terkesan Molor, Warga Datangi Polres Sampang Tanyakan Proses Laporan Dugaan Pungli Kades Baruh

Baca juga Aleksandar Rakic Melengkapi Pemain Asing Madura United

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fawaid Ansory merupakan pemain asli Madura yang dipromosikan untuk bergabung bersama skuad Madura United senior.

Direktur PT. Pojur Polana Bola Madura Zainul Haq mengatakan, akan memberikan kesempatan kepada pemain asal Madura untuk menambah jam terbang.

Baca Juga :  Musrenbang RKPD Tahun 2019, Pj Bupati Sampang Jonathan Judianto; Prioritaskan Pemgembangan Akses Pelayanan Pada Masyarakat dan Pemerataan Pertumbuhan Ekonomi

Baca juga Madura United Datangkan Pemain Muda

“Pemain binaan Madura United yang memiliki potensi untuk berkembang akan kami maksimalkan”, Ujarnya.

Fawaid Ansory akan menghuni posisi goal keeper bersama Satria Tama dan Moh. Ridho yang baru didatangkan dari Borneo FC. (hsn/har)

Berita Terkait

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Minggu, 23 November 2025 - 23:45 WIB

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB